Pegawainya Ketangkap OTT, BUMD Tanjungpinang akan Naikkan Harga Sewa Kios

20-02-2017 | 12:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Paska penangkapan pegawai BUMD Tanjungpinang oleh tim Saber Pungli Polda Kepri, harga jual/sewa kios dan lapak di Pasar Bintancentre akan dinaikkan.

Pengguna Trasportasi Laut dan Nelayan Diimbau Waspada Cuaca Ekstrim

20-02-2017 | 10:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gubernur Kepri Nurdin Basirun mengimbau pengguna transportasi laut dan nelayan di wilayah Kepri untuk berhati-hati terhadap cuaca ekstrim. Selain gelombang tinggi disertasi angin kencang, perairan Kepri juga dilanda arus laut ‎deras.

Gudang Toko Senli Baru di Tanjungpinang Nyaris Hangus Dibakar Orang Gila

20-02-2017 | 08:19 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gudang tempat perlengkapan bangunan milik Toko Senli Baru di Jalan Ir Sutami nomor 32 RT 01/RW 04, Kecamatan Bukit Bestari, Tanjungpinang, yaris hangus dilalap api, Minggu (19/2/2017) sekira pukul 18.00 WIB.

Kejati Kepri Temukan Perbuatan Melawan Hukum dalam Kasus Dana Reklamasi Lingga

19-02-2017 | 17:00 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kepulauan Riau (Kepri) menemukan unsur perbuatan melawan hukum, dugaan tindak pidana korupsi, atas penyimpanan dana dan tidak dilaksanakannya reklamasi paskatambang oleh sejumlah perusahaan penambang pasir, timah dan bauksit di Kabupaten Lingga.

Terkait OTT, Dirut BUMD akan Klarifikasi ke Polda Kepri

19-02-2017 | 16:30 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Direktur Utama PT Tanjungpinang Makmur Bersama, BUMD Tanjungpinang, Asep Nana Suryana, mengatakan, akan mengklarifikasi kasus operasi tangkap tangan (OTT) Tim Sapu Bersih Pungutan Liar (Saber Pungli) ke Polda Kepri di Batam, Senin (20/2/2017) besok.