KSOP Prediksi Puncak Arus Mudik di Pelabuhan SBP Tanjungpinang 19-21 April 2023

15-04-2023 | 17:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kantor Syahbandar dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) memprediksi puncak arus mudik di Pelabuhan Sri Bintan Pura (SBP) Tanjungpinang, Kepulauan Riau (Kepri), terjadi pada tanggal 19 hingga 21 April 2023.

Polresta Tanjungpinang Gelar Lat Praops Ketupat Seligi 2023

15-04-2023 | 14:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Polresta Tanjungpinang melaksanakan latihan Pra Oprasi Ketupat Seligi 2023, di Ruang Rupatama Polresta Tanjungpinang, Jumat (14/04/2023) pukul 09.30 WIB.

Latihan Pra Oprasi Ketupat Seligi 2023 ini dibuka langsung Wakapolresta Tanjungpinang, AKBP Arief Robby Rachman.

Polresta Tanjungpinang Salurkan Bansos Polda Kepri untuk Driver Ojek Online dan Pangkalan

15-04-2023 | 13:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Polresta Tanjungpinang kembali menyalurkan bantuan sosial Polda Kepri untuk negeri berupa bahan pokok dan penting (Bapokting) kepada masyarakat yang membutuhkan.

Penyaluran bantuan kali ini berlangsung di depan Mall TCC Tanjungpinang. Di sana, sebanyak 30 paket Bapokting dibagikan kepada driver ojek online dan pangkalan.

Pemprov Kepri Raih Opini WTP 13 Kali Berturut-turut

14-04-2023 | 19:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau kembali meraih Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) berdasarkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI terhadap Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Provinsi Kepri Tahun Anggaran 2022. Ini merupakan Opini WTP yang diraih Pemprov Kepri dalam 13 tahun berturut-turut.

Gubernur Kepri Imbau Seluruh ASN Segera Bayar Zakat ke BAZNAS

14-04-2023 | 19:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad menunaikan kewajibannya sebagai muslim dengan membayar zakat melalui Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) dalam gerakan Zakat Pimpinan di Aula Wan Seri Beni, Jum'at (14/4/2023).