Polres Tanjungpinang Tugaskan Provost Pasang CCTV di Brankas Penyimpanan BB Satnarkoba

30-11-2017 | 08:13 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Antisipasi Barang Bukti (BB) tangkapan 5,58 Kilogram sabu berkurang atau disalahgunakan, sebagaimana yang dilakukan oknum polisi Satres Narkoba Polres Bintan, Kapolres Tanjungpinang perintahkan provost dan pasang CCTV, di ruangan brankas penyimpanan barang bukti Satuan Narkoba Polres Tanjungpinang.

Kapolres Tanjungpinang Perintahkan Penyidik Tipiter Minta Keterangan Ahli Kementerian ESDM

29-11-2017 | 20:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Polres Tanjungpinang akan meminta keterangan ahli dari Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), yang

Gubernur Terima Sertifikat 342 Hektar Tanah di Dompak dari Kanwil BPN Kepri

29-11-2017 | 19:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gubernur Kepulauan Riau Nurdin Basirun didampingi Sekdaprov Kepri TS. Arif Fadillah dan Asisten I Raja Ariza, menerima sertifikat tanah milik Pemprov Kepri seluas 342 hektar dari Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kepri. Penyerahan dilakukan di ruang kerja Gubernur, Rabu (29/11/2017).

Pelaku Bungkus 5,58 Kg Sabu dan 1.900 Butir Ekstasi dalam Kemasan Teh China Merek Guanyiwang

29-11-2017 | 18:51 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dua kurir jaringan internasional dari Malaysia menggunakan modus dengan membungkus narkoba jenis sabu 5,58 Kg dan pil ekstasi 1.900 butir dengan bungkus kemasan teh China merek Guanyiwang yang disimpan di lambung boat (kapal pancung).

Penipu Rp84 Juta Hanya Divonis 4 Bulan Penjara di PN Tanjungpinang

29-11-2017 | 18:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - A Sun (42) terdakwa penipuan yang menyebabkan CV Metal Indah mengalami kerugian Rp84.340.000 divonis sangat ringan selama 4 bulan penjara. Putusan ini dibacakan oleh Ketua Majelis Guntur Kurniawan, serta didampingi oleh anggota Majelis Hakim, Acep Sopian Sauri dan Afrizal di Pengadilan Negeri Tanjungpinang, Rabu (29/11/2017).