Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Suhu Capai 33 Derajat di Anambas, Masyarakat Diimbau Permbanyak Konsumsi Air Mineral

16-04-2019 | 11:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Suhu udara di Kabupaten Kepulauan Anambas untuk Selasa (16/4/2019) tembus angka 33 derajat Celcius, dan kecepatan angin bertiup dari Timur Laut ke Selatan 5-20 km/jam. Hal ini membuat suasana semakin gerah dan dapat menimbulkan dehidrasi.

Barantan Tanjungpinang Gelar Rakor Pencegahan Masuknya Penyakit Jembrana ke Kepri

15-04-2019 | 14:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Balai Karantina Pertanian (Barantan) Kelas II Tanjungpinang gelar rapat koordinasi lintas instansi se-Sumatera pencegahan masuk dan tersebarnya penyakit Jembrana Sapi Bali ke Provinsi Kepri, Senin (15/4/2019) di Hotel CK Tanjungpinang.

Kulit Mangga Tenyata Bermanfaat untuk Cegah Diabetes Hingga Kanker

14-04-2019 | 18:32 WIB

BATAMTODAY.COM - Buah mangga memang tak hanya menawarkan rasa yang nikmat dan menyegarkan. Namun buah yang satu ini juga turut menawarkan banyak sekali kandungan nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh.

Idap Gagguan Saraf Myasthenia Gravis, Asupan Makanan Sri Harus Dibantu Selang

11-04-2019 | 11:53 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Sri Rismawati kini terbaring lemah di rumahnya, Rusun Buana Indah 2, Sagulung, Batam, Kepulauan Riau. Sejak setahun lalu, ia mengidap dispagia saraf 16 dan myasthenia gravis.

Sinergitas BUMN dan Korem 033/WP Adakan Pasar Murah dan Pengobatan Gratis

10-04-2019 | 12:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dalam rangka hari ulang tahun (HUT) Persit Kartika Chandra Kirana ke-74 dan HUT Kementrian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) RI ke-21 tahun 2019, Korem 033/WP bersinergi dengan BUMN adakan pasar murah dan pengobatan gratis bagi warga Belakangpadang, Rabu (10/4/2019).

Hingga April, 170 Warga Tanjungpinang Terserang DBD

09-04-2019 | 18:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Jumlah penderita penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD) di Kota Tanjungpinang kian bertambah. Tercatat, Januari-April 2019 sekitar 170 warga terserang virus DBD, sementara tiga di antaranya meninggal dunia.

Prodia Batam dan Tanjungpinang Beri Diskon 20 Persen Mulai 9-11 April 2019

09-04-2019 | 08:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kabar baik datang dari Laboratorium Klinik, Prodia Batam dan Tanjungpinang. Demi meningkatkan kepuasan pelanggan, selama tiga hari Prodia memberikan keringanan biaya pemeriksaan sebesar 20 persen.

4 Manfaat Sebutir Telur untuk Kesehatan Jantung

06-04-2019 | 18:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Telur mungkin merupakan makanan kesayangan semua orang. Selain nikmat dan sehat, telur juga mudah didapat, harganya terjangkau, dan dapat diolah menjadi berbagai jenis masakan.