Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Jadi Motor Terbaik, All New Honda PCX Raih Bike of The Year

03-05-2021 | 18:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Motor skutik premium All New Honda PCX terpilih sebagai sepeda motor terbaik di Indonesia seiring dengan diraihnya penghargaan Bike of the Year pada ajang Otomotif Award 2021 pada Sabtu (24/4/2021).

Skutik premium yang baru diluncurkan pada awal tahun ini, berhasil mengukuhkan posisinya sebagai sepeda motor yang menghadirkan kenyamanan dalam berkendara dengan dengan desain mewah serta penyematan mesin dan fitur berteknologi tinggi.

Layanan Honda Care di Batam Bikin Puasa Makin Lancar

26-04-2021 | 16:57 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - PT Capella Dinamik Nusantara (Capella Honda Kepri) selaku Main Dealer Honda wilayah Kepulauan Riau memberikan layanan Honda Care (Customer Assistance Road Emergency).

Ini merupakan penanganan pertama atas masalah sepeda motor Honda yang dihadapi konsumen di jalan raya, rumah, kantor khususnya wilayah Kota Batam, sekaligus memanjakan konsumen dengan memberikan layanan terbaik selama bulan Ramadhan.

Pekan Depan, Toyota-Daihatsu Luncurkan SUV Raize-Rocky dengan Harga Berkisar Rp 130-198 Juta

23-04-2021 | 13:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Toyota dan Daihatsu kembali mengumumkan kolaborasi di Indonesia. Bertajuk 'Toyota & Daihatsu Collaboration-Sinergi Untuk Negeri'. Kolaborasi Toyota-Daihatsu ini akan diumumkan pekan depan, Rabu (28/4/2021).

Begini 4 Cara Mudah Deteksi Helm Palsu

08-04-2021 | 10:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Helm palsu berkualitas rendah namun menggunakan merek terkenal kini sudah banyak beredar di pasaran. Ada berbagai cara buat mendeteksinya sebelum tertipu membeli helm KW, semua bisa dilakukan sendiri mengandalkan indra perasa di ujung jari saat memegang langsung barangnya.

Perlu dipahami helm adalah perangkat keselamatan utama untuk berkendara sepeda motor yang berperan vital melindungi kepala dari benturan atau gesekan saat terjadi kecelakaan.

Tips Sederhana Amankan Motor dari Maling

07-04-2021 | 11:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pencurian kendaraan bermotor (curanmor) masih banyak terjadi. Umumnya, para pencuri ini mengincar sepeda motor yang mudah dibawa kabur dengan cepat.

Bahkan, hanya dalam hitungan detik pencurian sepeda motor bisa saja terjadi. Technical Service Function (TSF) Main Dealer sepeda motor Honda Jakarta-Tangerang PT Wahana Makmur Sejati (WMS) memberikan tips ringan mengamankan motor dari aksi curanmor. Apa saja?

Masalah Sabuk Pengaman, GM Recall 94 Ribu Kendaraan

03-04-2021 | 11:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - General Motors sedang melakukan kampanye penarikan kembali (recall) sejumlah kendaraan mereka di Amerika Serikat, untuk kendaraan-kendaraan GM seperti Cadillac Escalade 2021, Escalade ESV, GMC Yukon, Yukon XL, Chevrolet Suburban dan Tahoe akibat permasalahan sabuk pengaman.

Kampanye ini juga melibatkan Administrasi Keselamatan Lalu Lintas Jalan Raya Nasional, recall ini akan menarik sekitar 94.641 kendaraan. Beberapa di antaranya, dalam masa perakitan pada kursi baris ketiga, satu atau kedua sabuk pengaman mengalami kesalahan jalur yang dapat menyebabkan bahaya bagi penggunanya pada saat terjadi kecelakaan.

Ini Alasan Lampu Rem Bewarna Merah, Bukan Putih atau Hijau

31-03-2021 | 10:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sejumlah pengendara tidak paham mengapa lampu pengereman kendaraan berwarna merah, tidak hijau, putih, bahkan biru. Faktanya warna lampu rem (stop lamp) dibuat merah punya alasan tersendiri sebab berkaitan dengan refleks mata manusia yang melihatnya.

Warna merah dianggap paling cepat 'ditangkap' kedua mata. Ini sesuai dengan fungsinya yang meminta pengendara di belakang lebih awas saat kendaraan di depan melakukan pengereman.

Penggunaan Helm dan Jaket Tak Cuma untuk Keselamatan, Tapi Juga Gaya Hidup

26-03-2021 | 11:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tim Safety Riding Capella Honda kembali menggelar seminar berbasis web dengan menggunakan aplikasi video conference. Kali ini, tim menyambangi SMK Kolese Tiara Bangsa yang terletak di Komplek Permata Hijau Jl. Engku Putri, Batam Kota, Sabtu (20/3/2021) lalu.

Acara webinar bertajuk 'Kemanapun Perginya Selalu #cari_aman' yang dihadiri oleh hampir 100 orang peserta itu dibuka oleh perwakilan sekolah yang juga guru jurusan Akuntansi Sahat Pandapotan.