Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Gresini Mundur di Valencia

25-10-2011 | 17:45 WIB

MONZA, batamtoday - Menyusul kematian tragis Marco Simoncelli di GP Malaysia, Minggu (23/10), San Carlo Honda Gresini akan mundur dari seri terakhir musim ini, MotoGP Valencia, yang akan berlangsung pada 6 November mendatang.

Bantai United, Derby Manchester Milik City

24-10-2011 | 08:56 WIB

MANCHESTER, batamtoday - Manchester City menunjukkan sebagai yang terbaik kali ini dalam pertandingan derby usai mengalahkan rival satu kota Manchester United 6-1 di Stadion Old Trafford, Minggu (23/10) malam WIB.

Marco Simoncelli Tewas, GP Malaysia Dihentikan

23-10-2011 | 17:24 WIB

SEPANG, batamtoday - Marco Simoncelli akhirnya dinyatakan tewas setelah kecelakaan yang melibatkan dirinya di Sirkuit Sepang. Sebelumnya, dikabarkan sempat sadar meski kondisinya kritis.

Derby Manchester Lebih Besar dari Derby Milan

22-10-2011 | 10:21 WIB

MANCHESTER, batamtoday - Striker Manchester City, Mario Balotelli menilai saat ini derby Manchester telah berada di atas derby terbesar di Serie A Italia, yaitu derby Milan.

Peserta Minim, Nurdin Kecewa

22-10-2011 | 10:09 WIB

KARIMUN, batamtoday - Minimnya tim yang berlaga dalam kejuaraan sepakbola Bupati Cup ke VI, membuat Nurdin Basirun kecewa kepada Kantor Pemuda dan Olah Raga Kabupaten Karimun.

Udinese Bekuk Atletico 2-0

21-10-2011 | 08:48 WIB

TURIN, batamtoday - Udinese mengalahkan Atletico Madrid 2-0 dalam lanjutan Liga Eropa di Stadion Friuli, Jum'at (21/10/2011) dinihari WIB.

Indonesia Sisakan Tiga Wakil ke Perempatfinal

21-10-2011 | 08:32 WIB

ODENSE, batamtoday - Tiga ganda berhasil memastikan diri melaju ke babak delapan besar. Mereka adalah Mohammad Rijal/Debby Susanto, Anneke Feinya Agustin/Nitya Krishinda Maheswari dan Markis Kido/Hendra Setiawan.

Hasil Drawing, Timnas Masuk Grup Neraka

20-10-2011 | 17:47 WIB

JAKARTA, batamtoday - Hasil drawing pertandingan Cabang Sepak Bola Sea Games 2011 menempatkan Timnas Indonesia berada di grup neraka. Yongki Ariwibowo Cs berada di Grup A bersama juara bertahan Malaysia, Thailand, Singapura dan tim gurem Kamboja.