Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Telkom Gelar Grand Final Mobile Legend IndiHome Competition 2022 di Grand Batam Mall

08-12-2022 | 18:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Grand final Mobile Legend IndiHome Competition (MLIC) yang digelar Telkom Witel Riau Kepulauan (Rikep) bakal terjadi banyak pertandingan seru dan menegangkan di Atrium 2 lantai dasar Grand Batam Mall, akhir pekan ini, Sabtu-Minggu (10-11/12/2022).

Meriang Jadi Alasan Swiss Keok 1-6 dari Portugal di Piala Dunia 2022

07-12-2022 | 16:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pelatih Swiss Murat Yakin menyebut meriang jadi alasan pemainnya keok 1-6 dari Portugal di babak 16 besar Piala Dunia 2022, Rabu (6/12/2022) dini hari WIB.

Buka Turnamen Voli di Meral, Ansar: Ini Olahraga yang Bermasyarakat, Junjung Tinggi Sportivitas

07-12-2022 | 13:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Gubernur Kepulauan Riau, H Ansar Ahmad membuka Turnamen Bola Voli di Kecamatan Meral, dalam kunjungan kerjanya di Kabupaten Karimun, Selasa (6/12/2022).

"Bismillahhirrahmanirrahim, Turnamen Bola Voli Kecamatan Meral, dengan ini saya nyatakan dibuka," ucap Gubernur Ansar, diiringi tepuk tangan warga Meral.

Cetak Hattrick Pertama di Qatar, Goncalo Ramos Mantapkan Langkah Portugal Menuju Perempat Final

07-12-2022 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Doha - Pemain depan Portugal Goncalo Ramos mampu mencetak gol alias hattrick perdana dalam edisi Piala Dunia 22 di Qatar.

Ini Jadwal Pertandingan Babak 8 Besar Piala Dunia 2022

06-12-2022 | 16:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sebanyak enam tim sudah memastikan diri lolos ke babak delapan besar Piala Dunia 2022. Keenam tim tersebut adalah Kroasia, Brasil, Belanda, Argentina, Inggris, dan Prancis.

Tiga Algojonya Gagal Penalti, Jepang Susul Korsel 'Pulang Kampung'

06-12-2022 | 08:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Doha - Adu penalti harus dijalani tim nasional Jepang dan Kroasia untuk menentukan pemenang pada babak 16 besar Piala Dunia 2022 di Qatar.

Korea Selatan 'Angkat Koper' Setelah Bertekuk Lutut di Kaki Brazil

06-12-2022 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Doha - Korea Selatan harus mengakui keunggulan Brazil dalam laga babak 16 besar Piala Dunia 2022 yang digelar di Stadion 974, Qatar, Selasa (6/12/2022).

Pasukan Negeri Ginseng harus menyerah dengan skor 4-1 di tangan Penari Samba.

Membanggakan, Personel Polda Kepri Raih 4 Medali di Kejuaraan Internasional Atletik Master

05-12-2022 | 15:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kabar menggembirakan datang dari personel Dit Lantas Polda Kepri, Bripka Desjan Siallagan yang berhasil meraih 1 medali emas dan 3 medali perak pada Kejuaraan Internasional Atletik Master yang digelar di UM Arena Kuala Lumpur, Malaysia, 4 November sampai 3 Desember 2022.

Kapolda Kepri Irjen Pol Dr Aris Budiman MSi mengapresiasi anggota yang berprestasi dan sangat bangga atas capaian dan prestasi Bripka Desjan Siallagan --yang telah mengharumkan nama institusi Polri khususnya Polda Kepulauan Riau di dunia internasional.