Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Pembangunan Stadion Internasional Dompak Segera Masuki Tahap Lelang

08-01-2018 | 17:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pembangunan Stadion berstandar Internasional di Pulau Dompak sudah mulai akan dilelang pada bulan ini.

Ternyata Winger Timnas Brunei Ini Lebih Kaya dari Ronaldo dan Messi

08-01-2018 | 10:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Brunei - Bukan Cristiano Ronaldo atau Lionel Messi pesepakbola terkaya di dunia saat ini. Kekayaan dua pemain terbaik dunia itu kalah dari winger timnas Burnei Darussalam, Faiq Bolkiah.

Tottenham Hotspur Lolos ke Babak Keempat di Piala FA

08-01-2018 | 08:38 WIB

BATAMTODAY.COM, London - Tottenham Hotspur berhasil melaju ke babak keempat Piala FA setelah mengalahkan klub League One, AFC Wimbledon, di Stadion Wembley, Minggu (7/1/2018).

Barcelona Juara Liga Spanyol, Messi Disejajarkan dengan Legenda Jerman

08-01-2018 | 08:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Spanyol - Lionel Messi menjadi bintang kemenangan Barcelona atas Levante, Minggu (7/1/2018). Gol Messi pada laga tersebut juga menyejajarkan Messi dengan legenda tim nasional Jerman, Gerd Mueller.

Wow ... Kekayaaan Pemain Sepakbola Brunei Kalahkan Messi dan Ronaldo

07-01-2018 | 11:00 WIB

BATAMTODAY.COM - Nama Lionel Messi, dari klub Barleceno asal Argentina dan Cristiano Ronaldo dari klub Real Madrid asal Portugal selalu dianggap sebagai pesepakbola terkaya di dunia. Akan tetapi, anggapan itu segera hilang, seiring munculnya nama Faiq Bolkiah.

BP Batam Inisiasi Laga Uji Coba Persib Vs PSPS di Batam

07-01-2018 | 08:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Skuat tim Liga 2, PSPS Riau, terus menggelar latihan guna persiapan jelang Piala Presiden 2018. Tim pelatih PSPS yang dipimpin Jafri Sastra pun mendapat kabar bahwa timnya bakal menghadapi Persib dalam uji coba di Batam pada 11 Januari 2018.

Unggah Video Merokok, Radja Nainggolan Dicoret dari Skuad Roma Hadapi Atalanta

06-01-2018 | 15:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Roma - Gelandang AS Roma Radja Nainggolan telah dicoret dari skuad setelah mengunggah video Instagram yang memperlihatkan dirinya minum minuman keras dan merokok pada Pesta Tahun Baru.

Tak Patah Arang, Barcelona Naikkan Tawaran Coutinho

06-01-2018 | 13:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kabar terbaru menyebutkan bahwa klub raksasa Liga Spanyol, FC Barcelona, menaikkan tawaran demi merekrut Philippe Coutinho dari Liverpool FC.