Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Polres Karimun Gandeng Tokoh Agama untuk Optimalkan Tertib Lalu Lintas

25-04-2015 | 08:47 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Kepolisian Resor Karimun akan menggandeng tokoh agama guna pengoptimalan tertib berlalu lintas. Hal itu direncanakan setelah didapati tingginya angka pelanggaran dalam berlalu lintas.

Truk Pengangkut Pasir Terbalik di Jalan Basuki Rahmat

22-04-2015 | 16:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sebuah truk pengangkut pasir bernomor polisi BP 8331 TU terbalik saat melakukan bongkar muat di Jalan Basuki Rahmat, tepatnya depan kantor LVRI Tanjungpinang, Rabu (22/4/2015) sekitar pukul 16.00 WIB.

Puluhan Kendaraan Terjaring Razia di SP Plaza

21-04-2015 | 12:57 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Puluhan kendaraan, baik roda dua dan empat, terjaring dalam razia yang digelar tim gabungan kepolisian, Polisi Militer dan Dinas Pendapatan Daerah Provinsi Kepri di halaman depan SP Plaza, Batuaji, Selasa (21/4/2015).

Crane Melorot dari Trailer Macetkan Kawasan Southlink

20-04-2015 | 16:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Sebuah crane yang diangkut oleh truk trailer bernomor polisi BP 9086 DU milik PT Baskara melorot dan menyebabkan kemacetan panjang di kawasan Southlink, Tiban pada Senin (20/4/2015) siang.

Truk Pengangkut Susu Terbalik di Simpang BPJS Batam Center

20-04-2015 | 12:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Sebuah truk dengan nomor polisi BP 9156 DY yang mengangkut susu kaleng terguling di depan PT Trasgasindo, simpang BPJS Batam Center, Senin (20/4/2015).

Diduga Sopir Ngantuk, Toyota Avanza Tabrak Tiang Pembatas Jalan di Serikuala Lobam

17-04-2015 | 16:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Sebuah mobil Toyota Avanza warna hitam BP 1079 BC menabrak tiang pembatas jalan di Jalan Indunsuri, Serikuala Lobam, Jumat (17/4/2015) siang. Diduga, kecelakaan lalu lintas (laka lantas) tunggal itu disebabkan oleh sopir Avanza, Bakat M Gultom, mengantuk saat mengendarai mobil itu.

Sehari, Dua Nyawa Melayang Akibat Laka Lantas di Bintan

13-04-2015 | 08:18 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Dua orang dilaporkan meregang nyawa dalam kecelakaan lalu lintas (laka lantas) di tempat yang berbeda di Bintan pada Sabtu (11//4/2015). Satu orang tewas akibat laka lantas di Jalan Lintas Barat Km 16 Desa Toapaya, Kecamatan Toapaya dan seorang lagi tewas akibat laka lantas di Jalan Sebongperh, Kecamatan Teluksebong.

Material Kosong, Sepeda Motor di Kepri Pakai Plat Nomor Sementara

10-04-2015 | 14:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Direktorat Lalu Lintas Polda Kepri masih memberlakukan penggunaan plat kendaraan sementara bagi bermotor roda dua yang dikeluarkan pihak dealer. Pemberlakukan hal itu dikarenakan sampai saat ini material plat roda dua belum jua dikeluarkan Korlantas Mabes Polri.