Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Mendagri Minta Pemda Pantau WNI yang Kembali dari Suriah

04-07-2017 | 08:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo telah meminta pemerintah-pemerintah daerah untuk ikut memantau warga negara Indonesia yang kembali dari Suriah.

UU Desa Bisa Tekan Arus Urbanisasi

03-07-2017 | 12:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Fenomena urbanisasi penduduk dari desa ke kota, pasca mudik Lebaran merupakan hal lumrah yang terjadi setiap tahun.

Penampilan Tim Indonesia di Carnaval Tropical de Paris Sedot Perhatian Penonton

03-07-2017 | 10:38 WIB

BATAMTODAY.COM, London - Penampilan tim Indonesia dengan 120 personel menarik perhatian penonton Carnaval Tropical de Paris di sepanjang jalan Champs Elysees and Arc de Triomphe, Paris, Minggu.

Polri Berencana Membekali Semua Anggota dengan Senjata Tambahan

03-07-2017 | 09:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kepolisian Republik Indonesia (Polri) bakal membekali seluruh anggotanya dengan senjata tambahan untuk membela diri dari serangan kelompok tertentu yang marak terjadi belakangan ini.

Helikopter Basarnas Jatuh, Inilah Daftar Para Korban

03-07-2017 | 08:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kabid Pelatihan dan Riset Tim Tanggap Bencana Provinsi Jawa Tengah, Petut Wibowo, mengatakan ada empat korban yang diduga tewas dalam insiden jatuhnya helikopter oranye milik Badan SAR Nasional (Basarnas), pada Ahad (2/7) sore. Sembilan orang terdiri dari kru Basarnas dan awak helikopter.

Indonesia Gabung Forum Antipencucian Uang dan Dana Terorisme

02-07-2017 | 17:30 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Keanggotaan Indonesia dalam Financial Action Task Force (FATF) dimulai. Indonesia akan bergabung dengan negara-negara lain dalam memerangi tindak pidana pencucian uang dan pendanaan terorisme.

 

PNS Tak Masuk Kerja Hari Senin, Kenaikan Pangkatnya Ditunda dan Terancam Sanksi lainnya

02-07-2017 | 16:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pegawai Negeri Sipil (PNS) terancam menerima sejumlah sanksi jika usai Lebaran besok, didapati pegawai membolos atau tidak masuk bekerja pada hari Senin, 3 Juli 2017.

Sudah Libur 10 Hari, Menpan Minta PNS Masuk Kerja Tanggal 3 Juli

02-07-2017 | 15:30 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN RB), Asman Abnur meminta jajaran Aparatur Sipil Negara (ASN) termasuk Pegawai Negeri Sipil (PNS), besok tanggal 3 Juli 2017, mulai masuk kerja.