Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

BNP2TKI Siapkan Format Baru Pengiriman TKI ke Timur Tengah

16-09-2017 | 11:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI) mewacanakan kembali mengirimkan tenaga kerja Indonesia ( TKI) ke beberapa negara di Timur Tengah.

Sampai Juli 2017, Kemendagri Terima 246 Permohonan Pemekaran Daerah

16-09-2017 | 09:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Medan - Menteri Dalam Negeri, Tjahjo Kumolo, mengungkapkan usulan pembentukan Provinsi, Kabupaten dan Kota baru tetap banyak. Hingga Juli 2017 usulan itu mencapai 246 daerah.

Gelombang Pertama Bantuan Indonesia untuk Rohingya Tiba Seluruhnya

16-09-2017 | 08:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Chittagong - Bantuan gelombang pertama untuk masyarakat Rohingya yang melintas ke selatan Bangladesh telah tiba seluruhnya di Bandara Shah Amanat, Chittagong. Bantuan ini dibagi dalam empat penerbangan dalam dua hari.

DPR Minta Pemerintah Perhatikan Nasib 439.956 Tenaga Honorer K2

15-09-2017 | 10:53 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Anggota Komisi II DPR Achmad Badhowi meminta pemerintah untuk memperhatikan nasib 439.956 tenaga honorer Kategori 2 (K2) yang terkantung-katung saat ini karena terganjal umur mereka melebihi usia maksimal dalam penerimaan calon pegawai negeri sipil (CPNS) seperti yang diatur dalam PP Nomor 11 tahun 2017 terkait batasan usia.

KNSR Minta DPR Lakukan Diplomasi Hentikan Kekerasan Terhadap Etnis Rohingnya

15-09-2017 | 09:51 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komite Nasional Untuk Rohingya (KNSR) mengecam tragedi pembantaian dan Genosida terhadap etnis Rohingya di Myanmar.

Margiono Tegaskan HPN Bukan Ajang Hura-hura Insan Pers

11-09-2017 | 11:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pelaksanaan Hari Pers Nasional (HPN) 2018 yang akan dipusatkan di Padang Sumatera Barat pada 9 Februari 2018 resmi dilaunching di Auditorium TVRI Jakarta, Minggu (10/9/2017).

OJK Gandeng Kemendagri Berantas Investasi Bodong

11-09-2017 | 09:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Bogor - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) akan bekerja sama dengan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dalam menangani kasus investasi bodong atau ilegal di berbagai daerah pelosok Indonesia.

Tes CPNS Kemenkumham 2017, Ini Tips Selesaikan 100 Soal Kompetensi Dasar

11-09-2017 | 09:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sebanyak 211.538 pelamar CPNS Kemenkumham 2017 untuk kualifikasi pendidikan Dokter Spesialis, Dokter dan Sarjana (S-1), hari ini (11/9/2017) dijadwalkan mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar atau Tes Kompetensi Dasar (TKD) berbasis sistem komputerisasi (Computer Assisted Test/CAT) di 33 lokasi pelaksanaan se-Indonesia.