Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Realisasi Anggaran Kemendagri dan BNPP Tahun 2019 di Atas 90 Persen

21-01-2020 | 15:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta -Realisasi Anggaran Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dan Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) pada Tahun Anggaran 2019 menggembirakan, pasalnya realisasi anggaran keduanya berada di atas 90 persen.

Tjahjo Sebut 118 Ribu ASN Sedang Dipersiapkan Dipindah ke Ibu Kota Negara pada 2024

21-01-2020 | 15:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Tjahjo Kumolo mengungkapkan sedang mempersiapkan pemindahan Aparatur Sipil Negara (ASN) ke ibu kota negara (IKN) baru. Sebanyak 118 ribu ASN bakal pindah ke ibu kota negara (IKN) pada 2024 secara serentak.

Cegah Penyeludupan Narkoba di Daerah Pebatasan, BNN Koordinasi dengan BNPP

20-01-2020 | 13:09 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dan Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) mendukung sepenuhnya program P4GN atau Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan, dan Peredaran Gelap Narkotika.

Demo di DPR, Buruh DPR Tolak Omnibus Law

20-01-2020 | 12:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Massa buruh dari Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI), Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSMI) dan elemen buruh lainnya menggelar aksi unjuk rasa di depan DPR RI untuk menolak Omnibus Law UU Cipta Lapangan Kerja. Massa menutup jalur arteri Jalan Gatot Subroto, Jakarta.

Kemendagri Imbau Masyarakat Tak Terbujuk Rayu Penipuan Berkedok Ormas

19-01-2020 | 09:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Dalam Negeri melalui Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) yang juga Plt. Dirjen Politik dan Pemerintahan Umum Bahtiar mengimbau agar masyarakat tak mudah terbujuk rayuan penipuan, apalagi berkedok Organisasi Kemasyarakatan (Ormas).

Presiden Jokowi Pastikan Tahun 2024 Semua PNS Pusat Hijrah ke Ibu Kota Baru

18-01-2020 | 09:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Bagi aparatur sipil negara (ASN) alias PNS pusat harus menyiapkan diri mulai dari sekarang. Sebab, Presiden Joko Widodo (Jokowi) memastikan bahwa seluruh abdi negara khususnya yang bekerja di pemerintahan pusat akan hijrah ke ibu kota negara (IKN) baru di Kalimantan Timur (Kaltim) tahun 2024.

Pertimbangan Ekonomi, Pemprov Sumut Batal Musnahkan Ternak Babi

18-01-2020 | 09:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Medan - Pemerintah Provinsi Sumut menegaskan tidak akan melakukan pemusnahan ternak babi untuk menghentikan virus African Swine Fever (ASF) yang sedang mewabah di 18 kabupaten/kota di provinsi itu.

Jokowi Sebut Semua PNS Pindah ke Ibu Kota Baru 2024

17-01-2020 | 14:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyatakan seluruh PNS akan dipindahkan ke ibu kota baru pada 2024 mendatang. Untuk melaksanakan pemindahan tersebut ia telah memerintahkan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPANRB) Tjahjo Kumolo untuk mensurvei para Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang bersedia pindah dan tidak ke ibu kota negara baru.