Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

PLN Berhasil Operasikan Pembangkit Listrik Tenaga Sampah di Babel

29-09-2020 | 11:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Perusahaan Listrik Negara Unit Induk Wilayah Bangka Belitung berhasil mengoperasikan Pembangkit Listrik Tenaga Sampah (PLTSa) di Pulau Tinggi, Bangka Selatan.

"Puji Syukur saat ini kita bisa membawa pelet sampah untuk kita uji coba di Pulau Tinggi yang sejuk, dan hijau ini. Bijih sampah yang sumbernya dari masyarakat diolah menjadi energi listrik. Ini adalah sumber yang terbarukan," jelas Executive Vice President Corporate Communication and CSR PLN, Agung Murdifi dalam informasi tertulisnya di Jakarta, Selasa (29/9/2020).

Mahasiswa Kedokteran Indonesia di China Protes Wacana Dokter Asing

29-09-2020 | 10:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Mahasiswa yang tergabung dalam Perhimpunan Kedokteran Luar Negeri Indonesia (Perluni) di China keberatan atas wacana Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengenai perlunya pemerintah mengkaji kemudahan izin praktik bagi dokter asing.

Luhut melontarkan wacana itu agar masyarakat yang berkeinginan mendapat pengobatan khusus tak perlu pergi ke negara lain.

Presiden Jokowi Minta Rencana Vaksinasi Covid-19 dalam 2 Minggu

28-09-2020 | 10:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) memerintahkan jajarannya membuat perencanaan produksi vaksin virus corona (Covid-19) dalam waktu dua minggu ke depan.

Presiden meminta perencanaan itu disusun secara terperinci agar saat pelaksanaan dapat berjalan lancar.

DPR dan Pemerintah Sepakati Hapus Ketentuan Upah Minimum Sektoral dalam RUU Cipta Kerja

28-09-2020 | 08:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Rancangan Undang-Undang (RUU) Omnibus Law Cipta Kerja disepakati oleh DPR dan Pemerintah akan menghilangkan ketentuan terkait upah minimum sektoral dari seluruh kebijakan pengupahan yang ada pada peraturan perundang-undangan.

Ada Potensi Tsunami, Bamsoet Minta Pemda di Selatan Jawa Giatkan Mitigasi

28-09-2020 | 08:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua MPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) meminta semua pemerintah daerah (Pemda) di jalur pantai Selatan pulau Jawa terus meningkatkan kewaspadaan untuk merespons potensi tsunami. Sebagai langkah awal mitigasi bencana, intensitas komunikasi dengan warga yang berpotensi terdampak harus segera ditingkatkan.

Di Sidang Umum PBB, Indonesia Minta Vanuatu tak Berfantasi soal Papua

28-09-2020 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah Indonesia menegaskan Vanuatu bukan perwakilan warga Papua. Indonesia menyatakan hal itu saat menyampaikan hak jawab atas tuduhan pelanggaran hak asasi manusia (HAM) yang dilontarkan oleh negara Pasifik itu terhadap Indonesia.

DPR Dorong Belanja Media dari Lembaga Pemerintah

27-09-2020 | 18:06 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Industri media mengalami tekanan bertubi di masa pandemi Covid-19. Iklan komersil yang biasa dapat menyokong kerja jurnalistik makin kecil diperoleh oleh industri media.

Kemendagri Wajibkan Kadis Dukcapil Berkawan dengan Penjaga Makam

27-09-2020 | 12:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ditjen Dukcapil Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) terus bekerja cerdas memperbaiki kinerja. Dalam hal masih rendahnya pencatatan kematian, misalnya, Dirjen Dukcapil Kemendagri Prof Zudan Arif Fakrulloh sangat mendorong jajarannya memperhatikan soal krusial ini.