Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

KADI Selidiki Dugaan Dumping Impor BOPET dari India, Tiongkok dan Thailand

08-02-2025 | 14:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komite Anti Dumping Indonesia (KADI) resmi memulai penyelidikan peninjauan kembali (sunset review) terhadap impor Biaxially Oriented Polyethylene Terephthalate (BOPET) asal India, Tiongkok, dan Thailand.

Langkah ini dilakukan menyusul permohonan dari PT Kolon Ina, PT Trias Sentosa Tbk, dan PT Argha Karya Prima Industry Tbk yang mewakili industri dalam negeri.

IKM Kerajinan Indonesia Unjuk Gigi di Inacraft 2025, Sasar Pasar Ekspor Potensial

07-02-2025 | 15:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Industri kecil dan menengah (IKM) kerajinan Indonesia semakin gencar menembus pasar global. Salah satu langkah strategis yang dilakukan adalah melalui partisipasi dalam pameran internasional.

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) kembali memfasilitasi 10 IKM unggulan untuk tampil di Jakarta International Handicraft Trade Fair (Inacraft) 2025, yang berlangsung pada 5-9 Februari di Jakarta International Convention Center (JCC) Senayan.

PKP Expo 2025 Hadir di One Batam Mall, Tawarkan Promo 3C: Cuan, Cengli, Cincai

07-02-2025 | 12:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Memasuki tahun 2025 dan dalam semarak Tahun Baru Imlek 2576 Kongzili, PT Putera Karyasindo Prakarsa (PKP), pengembang properti terkemuka di Batam, kembali menggelar pameran properti terbesar di kota ini.

Bertempat di Atrium D One Batam Mall, PKP Expo resmi dibuka pada Jumat, 7 Februari 2025, dan akan berlangsung hingga 26 Februari 2025 dengan beragam promo menarik bagi para calon pembeli.

Menlu RI Dorong Kemitraan Ekonomi dengan EU-ASEAN Business Council

07-02-2025 | 11:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Luar Negeri RI, Sugiono, menerima kunjungan EU-ASEAN Business Council (EU-ABC) dalam rangka memperkuat kemitraan strategis antara Indonesia, ASEAN, dan Uni Eropa pada Kamis (6/2/2025).

Dalam pertemuan tersebut, Menlu Sugiono menekankan pentingnya kerja sama erat antara pemerintah dan sektor swasta untuk mewujudkan pembangunan berkelanjutan yang saling menguntungkan.

Indosat Ooredoo Hutchison dan TREBEL Music Hadirkan Fitur Download Musik Berbasis AI

06-02-2025 | 19:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) menjalin kemitraan strategis dengan TREBEL Music, platform digital yang menghadirkan pengalaman mendengarkan musik yang lebih canggih dan personal. Kolaborasi ini sejalan dengan transformasi Indosat menjadi AI TechCo, menghadirkan fitur AI terbaru dari TREBEL Music sebagai layanan inovatif bagi pengguna IM3 dan Tri.

Thomas A.M Djiwandono Diangkat Sebagai Anggota Komisioner OJK Ex-officio Kemenkeu

06-02-2025 | 18:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Menteri Keuangan Thomas A.M. Djiwandono dilantik sebagai Anggota Dewan Komisioner OJK Ex-officio Kemenkeu. Pengucapan sumpah jabatan Thomas dilakukan di hadapan Ketua Mahkamah Agung RI Sunarto di Gedung MA Jakarta, Kamis.

Hankook Tire Cetak Rekor Laba Operasional Tertinggi 2024 di Tengah Tantangan Ekonomi Global

06-02-2025 | 17:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Seoul - Perusahaan ban global terkemuka, Hankook Tire & Technology (Hankook Tire) merilis laporan keuangan untuk tahun 2024. Berdasarkan laporan keuangan Hankook Tire tahun 2024 secara global, perusahaan mencatatkan penjualan sebesar KRW 9,4119 triliun dan laba operasional sebesar KRW 1,7622 triliun. Angka ini menunjukkan peningkatan 5,3% dalam penjualan dan kenaikan 32,7% dalam laba operasional dibanding tahun sebelumnya.

Trump Disinyalir Tengah Mainkan Strategi Geopolitik Global, di Balik Kebijakan Perang Tarif

06-02-2025 | 16:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pakar Politik Luar Negeri dan Keamanan Pitan Deslani mengatakan, bahwa perang tarif antara Amerika Serikat (AS) dengan Kanada, Meksiko dan China, sebenarnya bukan perang tarif, melainkan perang strategi yang dilakukan Presiden Donald Trump.