Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Beri Apresiasi Pelanggan Batam, Telkomsel Serahkan Hadiah Mobil di Program Undi Undi Hepi

21-04-2022 | 09:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Telkomsel menyerahkan hadiah mobil Toyota Yaris kepada pelanggan di kota Batam. Secara spesial Manajemen Telkomsel di area Sumatera hadir menyerahkan langsung hadiah tersebut kepada pelanggan pada Rabu (20/4/2022).

XLFL Gelar Pelatihan untuk Organisasi Mahasiswa dan Pengelola Start-Up

21-04-2022 | 08:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - XL Axiata Future Leaders (XLFL) menggelar pelatihan bagi kalangan anak muda aktif guna memperkuat kontribusi mereka kepada masyarakat. Melalui program Rumah Akselerasi Inovasi (REAKSI), pelatihan akan menyasar kepada total 220 peserta yang merupakan mahasiswa yang tergabung pada organisasi mahasiswa serta pengelola belasan perusahaan rintisan atau start-up.

Sukses Jalankan Strategi Transformasi Digital, Telkom Bukukan Pendapatan Rp 143,2 Triliun

20-04-2022 | 16:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) menutup kinerja Perseroan tahun buku 2021 dengan kinerja yang memuaskan, baik dari pendapatan, EBITDA (Laba sebelum Bunga, Pajak, Depresiasi, dan Amortisasi), dan laba bersih.

Telkom mencatat laba bersih sebesar Rp 24,8 triliun atau tumbuh 19,0 % dari periode yang sama tahun lalu. Pencapaian ini diperoleh dari pendapatan konsolidasi perseroan sebesar Rp 143,2 triliun tumbuh positif sebesar 4,9% dibanding tahun 2020. EBITDA Perseroan tahun 2021 tercatat Rp 75,7 triliun atau tumbuh positif 5,1% YoY. Margin EBITDA dan laba bersih juga mengalami peningkatan menjadi 52,9% dan 17,3%.

Pemerintah Diingatkan Salurkan THR dan Gaji ke-13 untuk ASN Tepat Waktu

20-04-2022 | 16:16 WIB

SUARAINDONEWS.COM, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani mengingatkan agar seluruh jajaran Pemerintah menyalurkan tunjangan hari raya (THR) Idul Fitri kepada aparatur sipil negara (ASN) dengan tepat waktu. Ia meminta agar seluruh mekanisme pencarian THR dan Gaji ke-13 bagi ASN dilakukan secepatnya.

Investasi Mudah dengan Top Up Menggunakan ShopeePay di Pluang

20-04-2022 | 15:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Aplikasi investasi multi aset terkemuka, Pluang, kini menghadirkan metode Top Up E-Wallet menggunakan ShopeePay, menjadikan pilihan fitur top up di aplikasi Pluang lebih lengkap lagi. Melalui fitur ini, investor dapat dengan mudah melakukan isi saldo di aplikasi Pluang melalui pemotongan saldo ShopeePay.

FWD Insurance dan Kredit Pintar Menjawab Tantangan Proteksi Pinjaman Online

20-04-2022 | 15:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - PT FWD Insurance Indonesia (FWD Insurance), asuransi jiwa berbasis digital terkemuka di Indonesia memperkuat inovasi digitalnya melalui kolaborasi dengan PT

IMF Pangkas Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi Global 2022 Jadi 3,6 persen

20-04-2022 | 09:55 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dana Moneter Internasional (IMF) memangkas proyeksi pertumbuhan ekonomi global pada 2022 dari sebelumnya yang dirilis pada Januari sebesar 4,4 persen menjadi 3,6 persen.

Investasi Rp 71,8 Triliun, PLTS Terbesar di Indonesia akan Dibangun di Kepri

20-04-2022 | 09:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Singapura - Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad dalam rangka mewujudkan misi 'Terwujudnya Kepulauan Riau yang Makmur, Berdaya Saing, dan Berbudaya' serta menjalankan mandat Presiden Jokowi dalam mewujudkan energi transisi, baru saja melakukan kerja sama dengan Dua perusahaan pengembang PLTS berskala dunia yakni Quantum Power Asia dan ib vogt dalam rencana pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) terbesar di Indonesia.