Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Warga Binaan Lapas Tanjungpinang Ikuti Pelatihan Peternakan Budidaya Kambing

28-06-2022 | 08:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Sebanyak 32 orang Warga Binaan Lapas Kelas IIA Tanjungpinang mengikuti pembukaan kegiatan Pembinaan Kemandirian dan Keterampilan Pelatihan Peternakan Budi Daya Kambing di Aula Lapas Kelas IIA Tanjungpinang, Senin (27/6/2022). Kegiatan ini bekerjasama dengan Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Bintan.

Tol Trans Sumatera Diharapkan Jadi Alternatif Mobilitas Masyarakat

27-06-2022 | 14:36 WIB

BATAMTTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua Komisi V DPR RI Ridwan Bae memimpin kunjungan kerja (kunker) Komisi V ke Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan.

Kunker tersebut, dalam rangka melakukan pengawasan terhadap pembangunan tol Trans Sumatera, khususnya ruas Simpang Indralaya-Muara Enim dan Ruas Kayu Agung-Palembang-Betung-Jambi.

Bank Riau Kepri Kucurkan Rp 9 Miliar Kredit Mikro Bunga Gratis Sejak Desember 2021

27-06-2022 | 11:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sejak Desember 2021, Bank Riau Kepri telah mengucurkan dana Rp 9 miliar untuk bantuan pinjaman bagi usaha mikro, dengan bunga gratis yang disubsidi Pemprov Kepri.

"Program ini merupakan bantuan pinjaman bagi usaha mikro dengan bunga bank gratis yang disubsidi oleh Pemprov Kepri dalam pemulihan ekonomi nasional yang menjadi program Gubernur Ansar Ahmad," kata Pimpinan Bank Riau Kepri Kantor Cabang Tanjungpinang, Wan Abdul Rahman, Senin (27/6/2022).

Telkomsel Awards 2022 Anugerahkan Penghargaan Talenta Terbaik di Industri Kreatif Digital Indonesia

28-06-2022 | 09:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Telkomsel menggelar acara puncak penghargaan 'Telkomsel Awards 2022' di Jakarta yang disiarkan live secara eksklusif di SCTV, aplikasi MAXstream, Vidio, dan channel YouTube Telkomsel, Jumat (24/6/2022).

Pada acara puncak ini, Telkomsel mengumumkan dan memberikan penghargaan bagi talenta di industri kreatif digital Tanah Air di kategori Lifetime Achievement dan 8 kategori nominasi 'Telkomsel Awards 2022' lainnya, yang merupakan hasil pilihan langsung masyarakat melalui metode voting secara daring melalui tsel.me/votingawards dan pada akun sosial media SCTV pada 13-20 Juni 2022.

Sidak Stock Point, Mendag Zulhas Pastikan Stok Minyak Goreng Curah Aman

26-06-2022 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kesungguhan Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan (Zulhas) mengamankan stok minyak goreng curah dengan harga terjangkau terus ditunjukkan di lapangan. Sabtu (25/6/2022) pagi, Mendag Zulhas sudah berada di Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta Timur.

Pelayaran Internasional Dibuka, Omzet Pedagang di Pelabuhan Batam Center Meningkat

25-06-2022 | 12:54 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pasca dibukanya jalur pelayaran internasional dari Batam ke Singapura dan Malaysia, arus penumpang di Terminal Feri Internasional Batam Center, mengalami peningkatan drastis. Begitu juga dengan omzet para pedagang di pelabuhan itu, mulai meningkat.

Yeni, seorang pedagang makanan dan minuman serta aneka cemilan di Pelabuhan Feri Internasional Batam Center, mengakui, setelah pelayaran internasional dibuka, omzet daganggannya kembali meningkat.

PT BIB Resmi Kelola Bandara Hang Nadim, Menko Airlangga: Batam Bakal Jadi Hub Logistik

25-06-2022 | 12:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - PT Bandara Internasional Batam (BIB) resmi menjadi pengelola Bandara Internasional Hang Nadim, setelah penandatanganan MoU dan penyerahan secara resmi dari Badan Pengusahaan (BP) Batam, Jumat (25/6/2022).

Sebagai pengelola, PT BIB akan bertugas sebagai Badan Usaha Pelaksana (BUP) yang merupakan gabungan dari Konsorsium PT Angkasa Pura I dengan saham sebesar 51%, Incheon International Airport Corporation (IIAC) dengan saham sebesar 30%, dan PT Wijaya Karya Tbk dengan saham sebesar 19%.

Starbucks Sambut Pelanggan di Kota Cimahi-Jawa Barat

25-06-2022 | 10:18 WIB

BATAMTODAY.COM, Cimahi - Hari ini, Starbucks membuka gerai pertamanya di Kota Cimahi, Jawa Barat. Gerai ini menandai hadirnya Starbucks di kota ke-37 di Indonesia, yang semakin memperkuat kehadirannya di seluruh negeri.

"Tahun ini kami akan lebih mendekatkan diri dengan pelanggan di 10 kota baru di Indonesia. Starbucks sudah hadir di Sukabumi, Tasikmalaya, Madiun dan Kediri pada awal hingga pertengahan tahun, sekarang di Cimahi, dan akan terus berkembang hingga ke timur jauh Indonesia," kata Anthony McEvoy, Pemimpin Starbucks di PT Sari Coffee Indonesia (SCI) - pemegang lisensi resmi Starbucks di Indonesia, pada pembukaan Starbucks Amir Machmud Cimahi, Sabtu (25/6/2022).