Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Ekspor Ikan Anggoli ke Hawai, Karantina Kepri Pastikan Kualitas Terjaga

17-03-2025 | 11:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Karantina Kepulauan Riau (Kepri) kembali memastikan kualitas produk perikanan daerah dengan melepas ekspor ikan Anggoli segar ke Honolulu, Hawai, Amerika Serikat.

Sebanyak 1.118,8 kilogram ikan dikirim melalui Satuan Pelayanan Bandara Raja Haji Fisabilillah (RHF) Tanjungpinang, dengan nilai ekonomi mencapai Rp 287 juta. Pengiriman ini menjadi ekspor ketiga pada tahun 2025 setelah sebelumnya dilakukan pelepasan pada 1 Maret lalu.

Dorong Pertumbuhan Perekonomian 2025, Pemerintah Siapkan Kebijakan Strategis

17-03-2025 | 10:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Perekonomian nasional menunjukkan ketahanan optimal sepanjang 2024, dengan pertumbuhan Produk Domestik Bruto (PDB) mencapai 5,03% (yoy).

Beberapa daerah mencatatkan pertumbuhan ekonomi signifikan, seperti Papua Barat dan Maluku Utara yang masing-masing tumbuh sebesar 20,8% dan 13,73%, didorong sektor industri pengolahan serta pertambangan dan penggalian.

BRK Syariah Salurkan CSR di Dua Masjid di Inhil, Diserahkan Langsung Gubri Abdul Wahid

16-03-2025 | 17:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Inhil -Bank Riau Kepri (BRK) Syariah kembali menyalurkan bantuan CSR masing-masing senilai Rp50 juta untuk Masjid Jamiuttaqwa dan Masjid Al Jihad, Desa Sungai Simbar, Kecamatan Kateman, Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Sabtu (15/3/2025).

Dukung Program Pemprov Riau, 5 Masjid di Tembilahan Terima Bantuan CSR BRK Syariah

16-03-2025 | 16:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Tembilahan - Setelah melaksanakan safari ramadan di Desa Sungai Simbar, Kecamatan Kateman, Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), manajemen Bank Riau Kepri (BRK) Syariah bersama Gubernur Riau Abdul Wahid kembali menyalurkan bantuan CSR di Masjid Al Huda Tembilahan, Sabtu (15/3/2025) malam.

BRK Syariah Berpartisipasi dalam Kepulauan Riau Ramadan Fair Kurma 2025

16-03-2025 | 15:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Bank Riau Kepri (BRK) Syariah turut serta dalam Kepulauan Riau Ramadan Fair (Kurma) 2025, sebuah ajang tahunan yang menampilkan berbagai kegiatan, mulai dari ekshibisi UMKM, forum literasi keuangan syariah, hingga berbagai aktivitas seni dan budaya Islam.

Airlangga Minta Pengusaha Cairkan THR Lebih Cepat dari Jadwal yang Ditetapkan Pemerintah

15-03-2025 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto, meminta para pengusaha mencairkan tunjangan hari raya (THR) lebih awal dari jadwal yang ditetapkan pemerintah.

QRIS TAP, Inovasi Pembayaran Digital untuk Akses yang Cepat dan Mudah

15-03-2025 | 12:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Bank Indonesia (BI) bersama Kementerian Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan, Kementerian Perhubungan, serta Pemerintah DKI Jakarta resmi meluncurkan QRIS Tanpa Pindai (QRIS TAP) pada Jumat (14/3/2025).

Inovasi ini diharapkan menjadi solusi pembayaran digital yang lebih cepat, mudah, murah, aman, dan handal, khususnya dalam layanan publik dan transaksi ritel.

Dukung Digitalisasi Keuangan Syariah di Kepri, BRK Syariah Turut Berpartisipasi di KURMA 2025

15-03-2025 | 10:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Bank Riau Kepri (BRK) Syariah berpartisipasi dalam ajang tahunan Kepulauan Riau Ramadan Fair (Kurma) 2025 yang digelar di Tugu Sirih, Tanjungpinang, Senin (10/03/2025).

Kegiatan ini menampilkan berbagai program, termasuk pameran UMKM, forum literasi keuangan syariah, serta pertunjukan seni dan budaya Islam.