Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Kemendikbud Undur Pelaksanaan Asesmen Nasional hingga September 2021

22-01-2021 | 19:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim memutuskan untuk menunda pelaksanaan Asesmen Nasional (AN) tahun 2021.

Asesmen Nasional yang rencananya akan diselenggarakan mulai Maret 2021, diundur menjadi September-Oktober 2021.

Cegah Covid-19, SMA Negeri 1 Singkep Rutin Semprot Disinfektan

21-01-2021 | 11:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Lingga - SMA Negeri 1 Singkep lakukan penyemprotan disinfektan setiap jam pulang sekolah. Hal tersebut dilakukan guna mengantisipasi penyebaran virus corona terjadi di lingkungan sekolah.

Ketua Tim Gugus Covid-19 SMA Negeri 1 Singkep, Muhammad Rois mengatakan, bahwa setiap harinya jika siswa pulang sekolah langsung dilakukan penyemprotan disinfektan disetiap ruang.

Belajar Tatap Muka, SMA Negeri 1 Singkep Terapkan Protokol Kesehatan

21-01-2021 | 11:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Lingga - SMA Negeri 1 Singkep, patuhi protokol kesehatan dengan menerapkan 3M yakni memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak dan menghindari kerumunan.

40 Sekolah di Kecamatan Sagulung Ajukan Belajar Tatap Muka

20-01-2021 | 10:12 WIB

BATAMTODAY.COm, Batam - Kurang lebih sebanyak 40 sekolah jenjang TK, Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Sekolah Menemgah Akhir (SMA) di wilayah Sagulung, Kota Batam telah mengajukan belajar tetap muka ke Satgas Covid-19.

Ciptakan SDM Unggul, Dirjen Diksi: Perlu Institusi Pendidikan Berkualitas

19-01-2021 | 18:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Direktur Jenderal Pendidikan Vokasi (Dirjen Diksi), Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), Wikan Sakarinto menegaskan pentingnya membangun institusi pendidikan vokasi yang berkualitas. Hal ini dimaksudkan untuk mencapai SDM vokasi yang unggul dan sesuai dengan kebutuhan dunia usaha dan dunia industri (DUDI).

Kemendikbud Buka Pendaftaran Calon Guru Penggerak Sebanyak 2.800 Orang

19-01-2021 | 17:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) melalui Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan kembali membuka pendaftaran seleksi Guru Penggerak.

Kuota yang tersedia bagi guru jenjang TK, SD, SMP dan SMA untuk mengikuti seleksi Pendidikan Guru Penggerak (PGP) adalah sebanyak 2.800 orang. Adapun daerah sasaran PGP untuk angkatan ketiga ini yaitu, 56 kabupaten/kota dari 25 provinsi yang tersebar di enam pulau besar di Indonesia.

Persiapan KBM Tatap Muka, Sekolah di Batam Sebar Surat Pernyataan untuk Orang Tua

18-01-2021 | 15:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Sekolah di Kota Batam mulai menyebarkan formulir persetujuan atau surat pernyataan bagi orang tua untuk mengizinkan anaknya sekolah secara tatap muka selama pandemi Covid-19.

Masuk Zona Kuning, Belajar Tatap Muka di Kundur Barat Diliburkan Selama 3 Hari

16-01-2021 | 19:42 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Dinas Pendidikan Kabupaten Karimun, kembali mengevaluasi proses belajar tatap muka di Kecamatan Kundur Barat, yang sudah sempat berjalan selama lima hari. Menyusul, wilayah kecamatan itu masuk pada Zona Kuning penyebaran Covid-19.