Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

OTT Pegawai Dinas Perikanan Batam Diduga Terkait Pungli BBM Subsidi untuk Nelayan

27-08-2019 | 20:45 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Operasi tangkap tangan (OTT) Tim Saber Pungli Polresta Barelang di Dinas Perikanan Kota Batam diduga terkait pungutan liar bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi untuk nelayan.

Kena OTT, 7 Pegawai Dinas Perikanan Kota Batam Digelandang ke Mapolresta Barelang

27-08-2019 | 19:41 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tujuh orang pegawai Kantor Dinas Perikanan Kota Batam digiring ke Mapolresta Barelang, usai kena operasi tangkap tangan (OTT) Tim Saber Pungli Polresta Barelang, Selasa (27/8/2019).

Polisi Selidiki Kasus Meninggalnya Satpam PT SMS

27-08-2019 | 19:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kepolisian akan melakukan penyelidikan atas meninggalnya satpam PT Sumber Marine Shipyard (SMS), Herdiansyah (18) yang diduga terjatuh ke laut saat jaga malam

OTT Pegawai Dinas Perikanan Kota Batam, Polisi Pasang Police Line

27-08-2019 | 19:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tim Saber Pungli Polresta Barelang melakukan operasi tangkap tangan (OTT) terhadap pegawai Kantor Dinas Perikanan Kota Batam di Sekupang, Selasa (27/8/2019).

Pegawai Dinas Perikanan Kota Batam Kena OTT Tim Saber Pungli Polresta Barelang

27-08-2019 | 18:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tim Saber Pungli Polresta Barelang melakukan Operasi Tangkap Tangan (OTT) di Kantor Dinas Perikanan Kota Batam, Sekupang, Selasa (27/8/2019) sore.

Sangat Disayangkan, Ada Tanda Tangan Palsu Saat Paripurna Pengesahan Ranperda APBD-P 2019

27-08-2019 | 13:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Sejumlah pihak menyayangkan dan prihatin dengan adanya pemalsuan tanda tangan dalam daftar hadir paripurna pengesahan Ranperda APBD Perubahan 2019, yang diselenggarakan pada Rabu (21/8/2019) lalu.

KPK Panggil Empat Saksi Kasus Bupati Kotawaringin Timur

27-08-2019 | 14:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil empat saksi dalam penyidikan kasus korupsi penyalahgunaan wewenang dalam pemberian izin usaha pertambangan (IUP) di Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah tahun 2010-2012.

Sembunyikan Sabu di Bra dan Pembalut, Wanita Ini Dituntut 9 Tahun Penjara

27-08-2019 | 10:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Marni, terdakwa yang kedapatan membawa sabu dalam bra dan pembalut di Bandara Hang Nadim, beberapa saat lalu, dituntut 9 tahun penjara di Pengadilan Negeri (PN) Batam, Senin (26/8/2019) sore.