Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Among dan Pelaku Lain Masih Melenggang, Saiful Cs Disidang Usai Lebaran

27-05-2019 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Tiga terdakwa lanjutan kasus pencurian plat besi Jembatan Dompak, masing-masing Saiful, Julianta dan Sarbudin, akan disidang usai Lebaran di PN Tanjungpinang.

Polsek Batuaji Amankan Dua ABG Pelaku Pencurian Motor Kawasaki Ninja

27-05-2019 | 15:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dua pelaku pencurian sepeda motor merek Kawasaki Ninja dengan nomor polisi BP 6937 F warna hitam berhasil diamankan Polsek Batuaji. Keduanya merupakan anak di bawah umur.

JPU Tolak Nota Keberatan Terdakwa Dugaan Money Politik Caleg Gerindra M Yunus

27-05-2019 | 15:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Jaksa Penuntut Umum (JPU) menolak nota keberatan (eksepsi) terdakwa kasus money politik Caleg Partai Gerindra Dapil III DPRD Batam Muhammad Yunus di Pengadilan Negeri (PN) Batam.

Meresahkan, Maling Beraksi di Sekolah dan Rumah Kontrakan Sagulung

27-05-2019 | 14:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kasus pencurian marak terjadi di kawasan Sagulung. Dalam sehari, maling berhasil membobol sekolah dan rumah kontrakan.

BC Tanjungpinang Tegah 400 Keping Plat Baja di Tanjunguban

27-05-2019 | 14:04 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Kantor Pengawasan Pelayanan Bea dan Cukai (KPPBC) Tipe Madya Pabean B Tanjungpinang tegah 400 keping plat baja ringan di Tanjunguban Kabupaten Bintan, Jumat (25/5/2019).

Didakwa Money Politik, M Yunus Terancam Gagal Duduki Kursi DPRD Batam

27-05-2019 | 12:53 WIB

 

BATAMTODAY.COM, Batam - Muhammad Yunus, Caleg Partai Gerindra Dapil III, terancam gagal menduduki kursi DPRD Batam, meski dinyatakan lolos oleh KPU Batam setelah rekapitulasi perhitungan suara Pileg 2019. Pasalnya, Muhammad Yunus saat ini didakwa melakukan money politik yang saat telah disidangkan di Pengadilan Negeri (PN) Batam, Senin (27/5/2019).

Ditembak, Pelaku Jambret Seorang Guru di Batam Diringkus Macan Barelang

26-05-2019 | 20:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Penjambretan yang menimpa Maizar, seorang guru, di jalan kawasan SMPN 3 Sei Harapan, Kecamatan Sekupang, sempat viral di media sosial. Namun Tim Macan Satreskrim Polresta Barelang juga tidak tinggal diam.

Mustofa Nahrawardaya Jadi Tersangka Penyebaran Hoax Penyiksaan Anak di Bawah Umur oleh Aparat Hingga Meninggal

26-05-2019 | 14:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Mabes Polri menetapkan Anggota Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandi, Mustofa Nahrawardaya menjadi tersangka terkait kasus penyebaran hoax alias berita bohong soal kerusuhan 22 Mei 2019 dalam cuitannya di Twitter beberapa waktu lalu. Polri menyebut cuitan politisi PAN tersebut telah menimbulkan keonaran, dan yang bersangkutan telah ditangkap di kediamannya dinahari tadi.