Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Polres Bintan Limpahkan Berkas Tekong TKI Ilegal Zaihiddir ke Kejari

26-10-2016 | 08:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Satreskrim Polres Bintan telah melimpahkan berkas Zaihiddir (33) alias Kam, tersangka kasus penyalur Tenaga Kerja Indonesia (TKI) ilegal melalui Pelabuhan Berakit, Kecamatan Teluk Sebong Bintan ke Kejaksaan Negeri (Kejari) Tanjungpinang.

Dites Urine, Sebanyak 107 Pegawai Humas Provinsi Kepri Negatif

25-10-2016 | 18:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sebanyak 107 orang dari 116 Pegawai Negeri Sipil di Humas Pemerintah Provinsi Kepri ‎menjalani tes urin bebas narkoba, Selasa (25/10/2016). Tes urine dilakukan untuk mengetahui apakah ada para pegawai yang terindikasi menggunakan narkoba.

Pejabat yang Menolak Tes Urine Tak Pantas Pimpin SKPD di Kepri

25-10-2016 | 18:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gubernur Provinsi Kepri Nurdin Basirun, secara tegas mengatakan, 59 pejabat eselon II, III dan IV Pemerintah Provinsi Kepri, yang menolak melakukan tes urine tidak pantas menjadi pimpinan dan memegang jabatan di SKPD Provinsi Kepri.

Pengedar Sabu 62,9 Gram Ini Terancam 15 Tahun Penjara

25-10-2016 | 18:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Romizar alias Rudi pengedar sabu-sabu seberat 62,9 gram terancam 15 tahun penjara. Tuntutan ini dibacakan oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) Gustian Juanda Putra SH di Pengadilan Negeri Tanjungpinang, Selasa (26/10/2016).

Guru Ngaji Cabul Ini Dituntut 7 Tahun Penjara

25-10-2016 | 18:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Terdakwa Juni Baharuddin alias Pak Jon (39) guru ngaji yang melakukan pencabulan terhadap anak muridnya sendiri yang masih di bawah umur, dituntut 7 tahun penjara oleh Jaksa Penuntut Umum, Zaldi Akri SH, di Pengadilan Negeri Tanjungpinang, Selasa (25/10/2016).

Kacabjari Optimis Seret Aktor Intelektual Penyeleweng Dana Pembangunan RSUD Tarempa

25-10-2016 | 18:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Kepala Cabang Kejaksaan Negeri (Kacabjari) Natuna di Tarempa sangat prihatin terhadap pembangunan infrastruktur di Kabupaten Kepulauan Anambas yang terkesan mewah namun belum dinikmati masyarakat. 

Kapal Bermuatan Sembako Nyaris Karam di Belakangpadang

25-10-2016 | 17:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Belakang Padang - Satu unit kapal bermuatan sembako nyaris karam di perairan Dandkan atau lebih tepatnya diperairan Belakang Padang pada selasa (25/10/2016) sekitar pukul 08.17 WIB pagi tadi. Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini, namun diperkirakan kerugian mencapai Rp200 juta.

Satres Narkoba Polresta Barelang Panen Tangkapan

25-10-2016 | 16:38 WIB

 

BATAMTODAY.COM, Batam - Jajaran Satuan Reserse (Satres) Narkoba Polresta Barelang, dalam minggu ini panen tangkapan narkotika. Kali ini, dua orang pengedar, berinisial F (42) dan Ni (22), kembali berhasil dibekuk.