Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Perahu Pengangkut TKI Ilegal Tenggelam, WFQR Lantamal IV Koordinasi dengan Malaysia

23-01-2017 | 18:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pangkalan Utama Angkatan Laut IV (Lantamal IV) Tanjungpinang, menerjunkan tim Western Fleet Quick Response (WFQR) untuk melakukan koordinasi, dalam rangka membantu proses SAR pada kecelakaan perahu yang karam di perairan pantai Tanjung Leman Mersing, Johor Malaysia, Senin (23/1/2017).

Kakek Penjual Ratusan Gram Ganja, Ekstasi dan Sabu Divonis 8 Tahun Penjara

23-01-2017 | 17:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Herman alias Babe (56) terdakwa pengedar narkotika yang terdiri dari tiga paket ganja seberat 142 gram, pil ekstasi 42 butir dan sabu seberat 11,60 gram, divonis 8 tahun penjara. 

Tiga Tersangka Korupsi Alkes Lingga Masih Disidik Polisi

23-01-2017 | 17:15 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pengadilan Negeri Tindak Pidana Korupsi (PN Tipikor) Tanjungpinang, akan segera menyidangkan terdakwa Samsyuri, dalam kasus korupsi tindak pidana khusus, pengadaan Alat Kesehatan (Alkes) Lingga 2013 yang merugikan Negara Rp969 juta.

Nasib 41 WNA Ilegal Tergantung Hasil Pemeriksaan Terhadap Pimpinan Club Med Lagoi

23-01-2017 | 17:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Nasib 41 Warga Negara Asing (WNA) dari 18 negara yang ditangkap oleh petugas Imigrasi kelas II Tanjunguban, akan ditentukan setelah penyidik Imigrasi memeriksa pimpinan Club Med Lagoi Bintan, selaku pemberi kerja bagi WNA secara ilegal. 

Empat Pria Dianiaya Oknum TNI, Polisi Sebut Mereka Dilaporkan Pembegal

23-01-2017 | 16:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kasat Reskrim Polresta Barelang, Kompol Memo Ardian mengatakan, pihaknya saat ini tengah melakukan pemeriksaan terhadap empat pria yang dianiaya Oknum TNI. Namun pemeriksaan tersebut, berkaitan dengan laporang yang dibuat TNI terkait dua anggotanya menjadi korban pembegalan dan pengeroyokan.

41 TKA Illegal di Club Med Lagoi akan Dideportasi ke Negara Asal

23-01-2017 | 14:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Sebanyak 41 Warga Negara Asing (WNA) dari 18 negara berbeda yang ditangkap petugas Imigrasi Tanjubguban Selasa (17/1/2017) lalu dari Club Med Lagoi akan dideportasi ke negara asalnya masing-masing.

Chee Pak Moon Akan Dideportasi ke Malaysia

23-01-2017 | 10:51 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kantor Imigrasi Kelas I Tanjungpinang akan mendeportasi Chee Pak Moon (49) yang berkerja sebagai ahli akupuntur di Yayasan Bintan Nanyang Kasih Sayang ke negara asalnya, Malaysia. Dijadwalkan, pendeportasian itu berlangsung pada Jumat 27 Januari 2017.

Kisah "Operasi Sajadah" Hadiwan Berburu Terios Putih

23-01-2017 | 08:24 WIB

Selain berikhtiar melaporkan kehilangan mobil Terios-nya digondol jaringan "alap-alap" sindikat mobil rental di Batam, Hadiwan juga terus melakukan "operasi sajadah", bermunajat tiap malam. Ternyata, doa-doanya itu didengar dan dikabulkan. Terios yang masih nyicil itu pun ketemu. Di mana? Di halaman parkir Polda Kepri. Berikut lanjutan catatan hasil investigasi wartawan BATAMTODAY.COM, Hadli.