Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Polisi Malaysia Tangkap Wanita Terduga Pembunuh Kim Jong Nam

15-02-2017 | 19:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Kuala Lumpur - Pemerintah Malaysia, Rabu (15/2/2017), mengatakan, telah menangkap seorang perempuan di bandara Kuala Lumpur terkait dengan pembunuhan kakak tiri Kim Jong Un.

Curanmor dan Pencabulan, Kasus Kriminal yang Menonjol di Tanjungpinang Awal 2017

15-02-2017 | 18:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kasus pencurian sepeda motor (curanmor) dan kekerasan seksual terhadap anak di bawah umur, adalah dua aksi kriminalistas yang menonjol di Tanjungpinang awal tahun 2017 ini.

Hakim Tipikor Tanjungpinang Minta JPU Hadirkan Terdakwa Christopher di Persidangan

15-02-2017 | 18:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Majelis hakim Pengadilan Tipikor Tanjungpinang meminta Jaksa Penuntut Umum Kejaksaan Tinggi Kepri menghadirkan terdakwa Christopher O Dewabrata di Pengadilan Tipikor Tanjungpinang untuk disidangkan dalam kasus korupsi yang didakwakan kepadanya. 

AS Tuduh Wapres Venezuela Terlibat Penyelundupan Narkotika

15-02-2017 | 17:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Washington DC - Pemerintah Amerika Serikat memberlakukan sanksi terhadap wakil presiden Venezuela yang dituduh terlibat penyelundupan narkoba internasional.

Polisi Menuduh Istri Pemimpin Ku Klux Klan yang Bunuh Suaminya

15-02-2017 | 17:14 WIB

BATAMTODAY.COM, St Louis - Istri dan anak tiri pemimpin Ku Klux Klan yang ditemukan tewas tertembak di Missouri, telah didakwa melakukan pembunuhan.

Penambang Pasir Ilegal di Kawasan Bandara Berhamburan saat Dirazia Ditpam BP Batam

15-02-2017 | 16:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Badan Pengusahaan (BP) Batam menerjunkan tim Direktorat Pengamanan mengambil tindakan tegas pada pelaku penambangan pasir ilegal di Kawasan Bandara Internasional Hang Nadim Batam. 

Jenazah David Palembang Dimakamkan di TPU Taman Bahagia Tanjungpinang

15-02-2017 | 16:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Prayoga alias David Palembang (30) --residivis pelaku pencurian kendaraan bermotor di sejumlah TKP di Tanjungpinang, tewas setelah ditembak petugas kepolisian karena melakukan perlawanan saat diamankan di Jalan Wacopek, Sungai Ungar, Bintan, Kabupaten Bintan, Selasa (14/2/2017).

Oknum Pejabat Setwan DPRD Batam Masih Mendekam di Sel BNNP Kepri

15-02-2017 | 16:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Oknum Kassubag TU Sekretariat Dewan (Setwan) Batam, MF yang ditangkap kasus kepemilikan narkoba jenis sabu pada Sabtu (11/02/2017) lalu sekitar pukul 00.15 WIB, masih ditahan di Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Kepulauan Riau (Kepri).