Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Ini Serangkaian Serangan Mematikan Korut di Luar Negeri

17-02-2017 | 19:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Pyongyang - Pembunuhan atas Kim Jong Nam, saudara tiri pemimpin Korea Utara Kim Jong Un, di Malaysia bukanlah pembunuhan pertama oleh agen Korut di luar negeri.

Satnarkoba Polresta Barelang Bekuk Oknum Polisi Pengedar Sabu

17-02-2017 | 19:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Seorang oknum anggota polisi yang bertugas di Polda Kepri, dibekuk jajaran Satuan Narkoba (Satnarkoba) Polresta Barelang. Tak tanggung-tanggung, dari tangannya disita 24 paket narkoba jenis ganja

Aris Hardi Halim Cs Dituntut 1,5 Tahun Penjara

17-02-2017 | 18:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Tiga terdakwa dugaan korupsi Bansos pada Persatuan Sepakbola (PS) Batam tahun 2011 masing- masing di tuntut ‎1,6 tahun penjara oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) Roesli SH di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Tanjungpinang, Jumat (17/2/2017).

Kos-kosan di Tanjunguban Jadi Sasaran Operasi Bina Kusuma Polres Bintan

17-02-2017 | 18:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Setelah sejumlah warung internet (warnet) di Bintan Timur, menjadi sasaran operasi Bina Kusuma yang dilakukan oleh Polres Bintan, kini tim kembali melakukan operasi dengan sasaran di sejumlah rumah kos di wilayah kelurahan Tanjunguban Kota, Kecamatam Bintan Utara, Jumat (17/2/2017).

Warga Premier Marina City Datangi Polresta Barelang Minta Perangkat RT Dilepas

17-02-2017 | 18:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Puluhan warga Perumahan Premier Marina City, Tajungriau, Sekupang, menjambangi Polresta Barelang. Mereka meminta empat warganya agar dilepas pihak kepolisian, Jumat (17/2/2017).

Tempatkan 11 TKI Secara Ilegal, Ranu Ditetapkan Tersangka

17-02-2017 | 17:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Polda Kepri menetapkan seorang wanita sebagai tersangka penempatan calon Tenaga Kerja Indonesia (TKI) secara ilegal di Perumahan Botania I, Batam Center. Wanita tersebut bernama Ratna Kumala Dewi Samsudin alias Ranu.

Bupati Anambas Kukuhkan Unit Satgas Saber Pungli

17-02-2017 | 17:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Bupati Kabupaten Kepulauan Anambas, Abdul Haris, mengukuhkan Unit Satuan Tugas Sapu Bersih Pungutan Liar (Satgas Saber Pungli) Kabupaten Anambas. Tim Saber Pungli ini dipimpin oleh Wakapolres Anambas Kompol Karyono.

OTT di BUMD Tanjungpinang, Tim Saber Pungli Amankan Dua Bundel Dokumen Sewa Kios

17-02-2017 | 17:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Selama empat jam lebih melakukan penggeledahan di Kantor PT Tanjungpinang Makmur Bersama, BUMD Tanjungpinang, di Jalan Potong Lembu, Plantar Mutiara, nomor 4 RT 01/RW XI, Kelurahaan Tanjungpinang Barat, Jumat (17/2/2017), Tim Saber Pungli Polda Kepri dan Satreskrim Polres Tanjungpinang, mengamankan dua bundel dokumen sewa-menyewa lapak sayur serta kios pasar Bintan Center Tanjungpinang.