Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Belasan Penumpang Kapal Sabuk Nusantara 62 Ditipu Calo di SBP Tanjungpinang

17-06-2017 | 19:02 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Belasan penumpang Kapal Sabuk Nusantara 62 harus mengurungkan niatnya untuk berlebaran dengan keluarganya yang berada di kampung halaman.

Juragan Kuda Ini Tewas Usai Duel dengan Kawanan Perampok

17-06-2017 | 18:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Mamuju Tengah - Abdul Waris (60), seorang juragan kuda di Polewali Mandar, Sulawesi Barat tewas bersimbah darah di rumahnya setelah terlibat perkelahian dengan kawanan perampok yang menyatroni rumahnya di Desa Ugi Baru, Kecamatan Mapilli, Sabtu (17/6/2017) dini hari tadi.

Pensiunan BUMN Ini Cabuli Putri Pacarnya yang Masih Bocah

17-06-2017 | 17:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Madiun - Penyidik Reskrim Polres Madiun menangkap DAP (58), warga Desa Uteran, Kecamatan Geger, Kabupaten Madiun, Jumat ( 16/6/2017).

Ini Penyebab Tewasnya Agus Chandra di Seraya Atas

17-06-2017 | 14:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pria yang ditemukan tewas di Seraya Atas, Jumat (17/6/2017) kemarin, diketahui bernama Agus Chandra (30). Diduga, ia tewas setelah terpeleset dan terjatuh hingga kepalanya terbentur batu.

Pengamanan Idul Fitri di Kepri Terjunkan 3.000 Personil Gabungan

17-06-2017 | 13:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kapolda Kepri Irjen Pol Sam Budi Gusdian mengatakan, dalam waktu dekat tim gabungan Polri, TNI dan instansi lintas sektoral melakukan operasi Ramadhaniah untuk memberikan pelayanan dan pengamanan bagi masyarakat yang akan mudik ke kampung halaman dan merayakan Idul Fitri.

Diduga Terima Suap, Anggota DPRD Mojokerto Terjaring OTT KPK

17-06-2017 | 11:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan Operasi Tangkap Tangan (OTT) dan menangkap beberapa orang, termasuk anggota DPRD Mojokerto, Jawa Timur.

Polsek Bintan Utara Tangkap Tiga Pencuri di Lokalisasi Bukit Senyum

17-06-2017 | 11:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Tiga terduga pencuri sejumlah barang berharga dari salah satu kafe daerah Bintan Utara berhasil ditangkap Polisi. Ketiga pelaku itu, ditangkap jajaran Polsek Bintan Utara di lokalisasi Bukit Senyum, Bintan.

Polri Akan Kirim Tim ke Singapura Minta Penjelasan Novel Baswedan

17-06-2017 | 09:51 WIB

BATAMTODAY.COM, Palembang - Kapolri Jendral Pol Tito Karnavian mengatakan pihaknya akan mengirim tim ke Singapura untuk mengecek kebernaran soal pernyataan Novel Baswedan mengenai dugaan keterlibatan jenderal dalam kasus teror terhadap penyidik KPK itu.