Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Pembangunan Fisik Dominasi Usulan Musrenbang Belakangpadang
Oleh : Irwan Hirzal
Selasa | 05-03-2013 | 12:09 WIB
Rudi-PKB.gif Honda-Batam
Wakil Wali Kota Batam, Rudi.

BATAM, batamtoday - Pembangunan sektor fisik masih mendominasi usulan-usulan yang terlontar dalam Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Kecamatan Belakangpadang, Selasa (5/3/2013).

Usulan pembangunan fisik yang terlontar seperti pembangunan pelantar kayu dan sarana olah raga seperti lapangan voli dan sepakbola.

Wakil Wali Kota Batam, Rudi yang hadir dalam musrenbang tersebut mengatakan usulan pembangunan fisik tersebut masih akan dipertimbangkan mengingat keterbatasan anggaran.

"Mungkin baru di 2014 baru bisa kita realisasikan," kata dia.

Editor: Dodo