Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Respon Arahan Wawako, Camat Batam Kota Gerak Cepat Bersihkan Sampah di Kawasan Sei Panas

2025-03-04 16:04:11

BATAMTODAY.COM, Batam - Merespon arahan Wakil Walikota Batam Li Claudia Chandra terkait tumpukan sampah di kawasan Sei Panas, Kecamatan Batam kota, agar segara diselesaikan dan dirapikan.

BI Kepri Siapkan Penukaran Uang Baru Jelang Idulfitri, Gunakan Aplikasi PINTAR untuk Kemudahan

2025-03-04 15:04:18

BATAMTODAY.COM, Batam - Menjelang Idulfitri, kebutuhan masyarakat akan uang baru meningkat seiring tradisi berbagi. Untuk memenuhi permintaan tersebut, Bank Indonesia (BI) perwakilan Kepulauan Riau (Kepri) menyediakan layanan penukaran uang baru melalui aplikasi PINTAR, yang dapat diakses sebelum melakukan penukaran di mobil kas keliling yang disediakan BI Kepri.

Harga Santan Kelapa Melonjak, DPRD Batam Minta Pemerintah Carikan Solusi

2025-03-04 14:44:18

BATAMTODAY.COM, Batam - Harga santan kelapa mengalami lonjakan signifikan di awal Ramadan, diduga akibat banyaknya pebisnis kelapa yang lebih memilih mengekspor kelapa ke Singapura dan Malaysia dibanding memasoknya ke pasar lokal.

Kenaikan ini berdampak langsung pada konsumen dan pedagang yang mengandalkan santan sebagai bahan utama dalam usaha mereka.

BKDI BP Batam Gelar Bazar Ramadan, Dorong UMKM dan Fasilitasi Pegawai

2025-03-04 14:24:12

BATAMTODAY.COM, Batam - Menyemarakkan bulan suci Ramadan 1446 Hijriah, Badan Koordinasi Dakwah Islam (BKDI) BP Batam menggelar Bazar Ramadan di Selasar Bida Utama, Kantor BP Batam.

Kegiatan ini berlangsung mulai 3 hingga 23 Maret 2025 dan menghadirkan beragam produk makanan, minuman, serta fashion dengan harga terjangkau.