Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Biaya Haji 2025 Akan Lebih Murah, Menag Ingatkan Penyelenggara Ibadah Haji Jangan Lakukan Penyimpangan

2024-12-28 09:04:01

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Wakil Menteri Agama H.R Muhammad Syafii menyampaikan arahan dari Presiden Prabowo Subianto mengenai pelaksanaan ibadah haji 2025 yang diharapkan dapat berlangsung dengan kualitas yang lebih baik dan biaya yang lebih murah.

KPK Buka Peluang Panggil Megawati dalam Kasus Harun Masiku dan Hasto Kristiyanto

2024-12-27 20:44:36

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) membuka kemungkinan akan memanggil Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri terkait kasus dugaan suap pergantian antar waktu (PAW) anggota DPR Harun Masiku dan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto.

Indonesia Disetujui Jadi Anggota BRICS

2024-12-27 20:24:39

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Indonesia menjadi salah satu dari 9 negara yang disetujui bergabung menjadi mitra blok ekonomi blok ekonomi BRICS, yang merupakan singkatan dari Brasil, Rusia, India, China, dan Afrika Selatan.

Menkum Sebut Tak Ada Koruptor Terima Amnesti Prabowo

2024-12-27 20:04:12

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Hukum RI Supratman Andi Agtas menyebut tak ada satupun narapidana kasus korupsi yang akan menerima amnesti dari Presiden Prabowo Subianto.