Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Kebaya Resmi Diakui Sebagai Warisan Budaya Takbenda UNESCO

2024-12-06 12:04:01

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kebaya, pakaian tradisional yang menjadi simbol identitas dan budaya di Asia Tenggara, resmi diakui sebagai Warisan Budaya Takbenda oleh UNESCO.

Pengumuman ini disampaikan pada sesi ke-19 Komite Antar Pemerintah untuk Perlindungan Warisan Budaya Takbenda (WBTb) UNESCO di Asuncion, Paraguay, pada 4 Desember 2024.

Amsakar Achmad-Li Claudia Resmi Menangkan Pilkada Batam 2024

2024-12-06 10:24:14

BATAMTODAY.COM, Batam - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Batam resmi menetapkan pasangan calon Amsakar Achmad dan Li Claudia Chandra sebagai pemenang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Batam 2024. Keputusan ini diambil melalui rapat pleno yang digelar selama dua hari, pada 4-5 Desember 2024, di Harris Resort Barelang, Batam.

Menteri Agama Luncurkan Penerimaan Mahasiswa Baru PTKIN 2025 dengan Tema 'Change the World'

2024-12-06 11:44:01

BATAMTODAY.COM, Palembang - Menteri Agama, Nasaruddin Umarm, resmi membuka Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) untuk 58 Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN) di seluruh Indonesia.

BRK Syariah Sabet Dua Penghargaan Bergengsi di TOP Digital Awards 2024

2024-12-06 11:24:01

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Bank Riau Kepri (BRK) Syariah kembali menunjukkan keunggulannya dengan meraih dua penghargaan prestisius dalam ajang TOP Digital Awards 2024.

Penghargaan tersebut adalah TOP Digital Implementation 2024 Stars 5 dan Top Leader On Digital Implementation 2024, yang mengukuhkan posisi BRK Syariah sebagai pionir transformasi digital di industri perbankan syariah.