Lowongan Marketing Freelance

Lowongan Kerja Terbaru

Lowongan Human Resource

Lowongan Design Grafis

Lowongan E-commerce Manager

Lowongan Website Manager

Batamtoday.com | Inspirasi Masyarakat Kepri

PT Sintai Industri Shipyard Bakal Gugat Abdul Kadir dkk ke PN Batam

22-07-2021 | 17:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Direktur Utama PT Sintai Industri Shipyard, Bali Dalo menyampaikan dalam waktu dekat akan mengugat likuidator, Abdul Kadir dkk ke Pengadilan Negeri (PN) Batam.

Gugatan perdata itu, kata Bali Dalo, setelah majelis hakim PN Batam menyatakan terdakwa Abdul Kadir dan Sahaya Simbolon telah terbukti bersalah melakukan tindak pidana pemalsuan surat dan menempatkan keterangan palsu pada akta autentik saat bertindak sebagai likuidator pada perseroan PT Sintai Industri Shipyard.

Polda Kepri Bakar Daun Ganja Kering 1 Kg Lebih

22-07-2021 | 16:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Kepri memusnahkan sebanyak 1 kilo gram lebih dengan dibakar.

"Narkotika jenis daun ganja yang diamankan berjumlah 1.121,5 gram, terdiri dari dua laporan polisi," kata Paur II Subbid Penmas Bid Humas Polda Kepri Ipda Husnul Afkar, Kamis (22/07/2021).

Positif Covid-19 di Batam Bertambah 308 Orang, 15 Pasien Meninggal Dunia

22-07-2021 | 14:22 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Gugus Tugas Covid-19 Kota Batam merilis adanya penambahan kasus terkonfimasi positif sebanyak 308 orang.

Dari 308 orang terkonfimasi positif terdiri dari kasus bergejola 246 orang, tanpa bergejala 52 orang, kontak sebanyak 2 orang, kontak erat 6, dan tanpa perjalanan dan kontak 2 orang.

Pasien Covid-19 Meningkat, RSUD-EF Tambah Tempat Tidur Jadi 73 Persen

22-07-2021 | 12:39 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tingginya jumlah kasus terkonfimasi positif Covid-19 yang dirawat membuat pihak Rumah Sakit Umum Daerah Embung Fatimah (RSUD-EF) menambah dua ruang perawatan.

Sebelumnya RSUD-EF telah menjadikan ruangan rawat inap m Tulip, Teratai, Anyelir dan Flamboyan sebagai ruang perawat pasien Covid-19. Kini kembali ditambah dua ruang yaitu ruangan Anggrek dan Mawar.

Seorang Nakes RSUD Batam Meninggal Dunia Akibat Covid-19

22-07-2021 | 12:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kabar duka datang dari Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Embung Fatimah (RSUD), Kamis (22/7/2021). Seorang perawat (nakes) yang mengurus pasien Covid-19 gugur dalam bertugas.

Nakes bernama Agustar (39) itu meninggal usai menjalankan perawatan secara intensif hampir sepekan di rumah sakit RSUD-EF akibat terpapar Covid-19. Agustar meninggal pada Rabu (21/7/2021). Pahlawan kesehatan ini pun telah dimakamkan sesuai protab penanganan jenazah korban Covid-19 di TPU Sei Temiang Batam.