Koordinasi dengan Forkopimda, Pj Wali Kota Andri Rizal Temui Kajari Tanjungpinang

07-06-2024 | 12:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Andri Rizal Siregar, yang belum lama ini dilantik sebagai Pj Wali Kota, langsung gerak cepat berkoodinasi dan meningkatkat sinergitas dengan Forkopimda Tanjungpinang.

Kali ini, Pj Wali Kota Andri Rizal, menemui Kajari Tanjungpinang, Lana Hany Wanike Pasaribu di kantornya. Setelah itu, Andri Rizal juga akan melakukan hal yang sama dengan unsur Fokopimda lainnya.

Tingkatkan Pelayanan, Pj Wali Kota Resmikan Klinik Siprotek Damkar Tanjungpinang

06-06-2024 | 14:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pj Wali Kota Andri Rizal Siregal meresmikan Klinik Pelayanan Infeksi Sistem Proteksi Kebakaran (Siprotek) Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) Tanjungpinang, Kamis (6/6/2024).

Pj Wali Kota mengatakan, Pemerintah Kota Tanjungpinang terus menerus meningkatkan pencegahan terjadinya kebakaran dengan menciptakan Siprotek.

Pemprov Kepri Siap Kolaborasi Sukseskan Navy Open Water Swimming Kepri 2024

05-06-2024 | 19:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sekretaris Daerah Provinsi Kepri Adi Prihantara menerima Kunjungan Kerja Dispotmaral Mabes TNI AL Kolonel Laut (P) Edi Eka Susanto dalam rangka Silaturahmi dan Koordinasi dengan Pemerintah Daerah bertempat di Ruang Kerja Sekda, Gedung A, Lantai III Kantor Gubernur Kepri, Dompak, Tanjungpinang, Rabu (5/6/2024).

Sekdaprov Buka Konsultasi Publik II KLHS RPJPD Kepri 2025-2045

05-06-2024 | 19:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sekretaris Daerah Provinsi Kepulauan Riau Adi Prihantara secara resmi membuka kegiatan Konsultasi Publik II untuk penyusunan Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS) Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Provinsi Kepulauan Riau Tahun 2025-2045. Kegiatan ini berlangsung di Hotel Aston, Tanjungpinang, Rabu (5/6/2024).

Polresta Tanjungpinang Ungkap Kasus Pembuangan Bayi dalam Kantong Plastik

05-06-2024 | 17:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Polresta Tanjungpinang berhasil mengusut kasus tindak pidana menyembunyikan atau menghilangkan mayat bayi perempuan yang baru lahir di wilayah hukum Polresta Tanjungpinang, Rabu (5/6/2024).