BPN Prabowo-Sandi Kepri Optimis Raup Suara di Atas 65 Persen

17-02-2019 | 17:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Badan Pemenangan Nasional (BPN) Calon Presiden dan Wakil Presiden Nomer urut 02 Prabowo-Sandi wilayah Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) optimis meraih kemenangan 65 persen pada Pemilu 17 April mendatang.

Generasi Muda Kepri Harus Dapatkan Asupan Gizi yang Cukup agar Bisa Berdaya Saing

17-02-2019 | 15:04 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Nurdin Basirun, mengajak seluruh elemen masyarakat untuk terus menggalakan hidup sehat sejak dini, Khususnya generasi muda yang merupakan tonggak penerus kejayaan bangsa.

Polisi Kembali Bongkar Septic Tank Cari Sisa Kerangka

16-02-2019 | 19:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Tim Forensik Polda Kepri bersama Sat Reskrim Polres Tanjungpinang kembali membongkar septic tank rumah milik pengusaha tenda di Tanjungpinang, untuk mencari bagian tubuh kerangka manusia yang tertinggal di dalamnya.

Ada Tanda Kekerasan di Kepala, Inilah Hasil Otopsi Kerangka Manusia dalam Septic Tank

16-02-2019 | 18:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Tim Forensik Polda Kepri telang merampungkan proses otopsi terhadap kerangka manusia yang ditemukan dalam septic tank di belakang rumah Muhammad Rasyid, pengusaha tenda di Tanjungpinang.

Temuan Kerangka Manusia di Tanjungpinang, Kondisi Kaki dan Tangan Terikat Tali

16-02-2019 | 16:06 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kerangka manusia diduga jenasah Arnold Tambunan, yang ditemukan dalam septic tank di belakang rumah pengusaha tenda di Tanjungpinang, ternyata dalam posisi terikat tali.