Warga Teluk Kriting Heboh, Pria Paruh Baya Ditemukan Tewas Gantung Diri

20-04-2019 | 10:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pria paruh baya, diketahui bernama Musran alias Toleh (58), ditemukan tewas gantung diri di lantai dua rumahnya, Gang Plantar Hassan Nawang, Teluk Kriting, Tanjungpinang, Sabtu (20/4/2019) pukul 08.50 WIB.

Konflik Direksi PT Pelabuhan Kepri Belum Reda, Keputusan RUPS Tak Dijalankan

20-04-2019 | 08:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Hari Jumat (19/4/2019) merupakan batas waktu bagi jajaran Direksi Badan Usaha Pelabuhan (BUP) PT Pelabuhan Kepri untuk melakukan pembenahan internal, pasca dilakukannya Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) pada bulan sebelumnya.

Pengacara La Mane Sebut Tak Ada Keadilan bagi Kliennya

19-04-2019 | 18:24 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Pengacara terdakwa La Mane pertanyakan tidak adanya keadilan bagi klienya, karena tidak ditahannya tiga orang tersangka lainnya dalam perkara dugaan pencurian plat baja pembangunan jembatan Dompak I Tanjungpinang.Tiga Tersangka diantaranya Syaiful, Juliyanta Mitra S, dan Sarbudin.

Rekapitulasi Perolehan Suara Pemilu Tingkat Kecamatan Dilakukan Mulai Hari Ini

19-04-2019 | 17:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemungutan dan penghitungan suara Pemilu 2019 telah usai dilaksanakan Rabu 17 April lalu. Dengan demikian masih ada beberapa tahapan rekapitulasi hasil perhitungan suara.

Polres Tanjungpinang Jaga Rekapitulasi Surat Suara di PPK

19-04-2019 | 16:44 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Polres Tanjungpinang turunkan 70 personil dalam rekapitulasi hasil pemungutan suara Pemilu 2019 di Kecamatan Tanjungpinang Barat dan Kecamatan Tanjungpinang Kota, Jumat (19/4/2019).