Imigrasi Kelas I Tanjungpinang Luncurkan Inovasi Baru Si Comel

19-10-2023 | 11:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Imigrasi Kelas I TPI Tanjungpinang membuat satu inovasi terbaru dengan nama Si Comel Paspor (Imigrasi QR Code Mengawasi Ambil Paspor).

Inovasi ini berdasarkan UU nomor 11 tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik; UU nomor 25 tahun 2009 tentang Pelayanan Publik; dan UU nomor 6 tahun 2011 tentang Keimigrasian.

Ini Penjelasan Polisi Terkait Viral Video Pengoplosan Beras Bulog di Tanjungpinang

18-10-2023 | 20:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kasatreskrim Polresta Tanjungpinang, AKP M. Darma Ardiyaniki mengatakan terkait video viral dugaan pengoplosan beras bulog di gudang KM 7 Kota Tanjungpinang tersebut merupakan rekayasa dilakukan oleh lima orang karyawan gudang tersebut.

Untuk diketahui, pada akhir September, Satreskrim Polresta Tanjungpinang menerima laporan aduan dari sang pemilik gudang beras terkait dengan dugaan tindak pidana penggelapan yang dilakukan oleh karyawan.

Pangkoarmada I Teken MoU dengan PT YAN Terkait Pengerukan Jalur Laut Latihan TNI AL

18-10-2023 | 17:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - TNI Angkatan Laut dalam hal ini Komando Armada I, melaksanakan penandatanganan Perjanjian Kerjasama (MOU) dengan PT. Yabes Anugerah Nusatama, bertempat di Gedung Aula Yos Sudarso, Markas Komando Armada I, Tanjungpinang, pada Rabu (18/10/2023).

Polresta Tanjungpinang Gelar Pelatihan Simulasi Sispamkota Pengamanan Pemilu 2024

18-10-2023 | 16:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Polresta Tanjungpinang menggelar simulasi Sistem Pengamanan Kota (Sispamkota) di depan Gelora Sri Tri Buana Dompak, Rabu (18/10/2023) pagi.

Dukung Perjuangan Palestina Melalui Aksi Solidaritas 'Tanjungpinang untuk Palestina'

17-10-2023 | 19:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gempuran Israel telah terjadi selama lebih dari sepekan. Serangan ini membuat seribu orang di jalur Gaza tertimbun reruntuhan.