Masyarakat Kepri Mulai Sadari Hak-haknya sebagai Konsumen Kesehatan

28-12-2017 | 13:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Anggota DPD RI Hardi Selamat Hood mengatakan, saat ini masyarakat Kepulauan Riau (Kepri) semakin menyadari hak-haknya sebagai konsumen kesehatan.

Satu Unit Gudang di Jalan Terong Tanjungpinang Terbakar

28-12-2017 | 12:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Satu unit gudang di Jalan Terong RT03/RW03 Kelurahan Bukit Cermin, Kecamatan Tanjungpinang Barat habis dilahap api, Kamis (28/12/2017) sekira 11.00 WIB. Diduga, penyebab kebakaran akibat petasan yang diamankan anak pemilik gudang, Yati.

Seleksi Dirut BUP Kepri Tak Transparan, Timsel dan Biro Ekonomi Pemprov Diduga KKN

28-12-2017 | 11:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemilihan calon Direktur Utama Badan Usaha Pelabuhan (BUP) Provinsi Kepri dinilai tidak transparan. Bahkan, proses seleksi serta fit and proper test yang dilakukan Tim seleksi bersama Biro Ekonomi Pemprov Kepri disinyalir 'berbau' KKN (Kolusi,Korupsi, Nepotisme).

Wakil Rektor UMRAH Huni Sel AO Bersama 59 Warga Binaan Rutan Kelas I Tanjungpinang

28-12-2017 | 10:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Tanjungpinang menempatkan Hery Suryadi, Wakil Rektor Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH) Tanjungpinang, tersangka korupsi di sel admisi orientasi (AO) bersama 59 warga binaan lainnya.

Kejati Kepri Jebloskan Warek UMRAH Cs ke Rutan Kelas I Tanjungpinang

27-12-2017 | 19:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kejaksaan Tinggi Kepri menerima pelimpahan tahap II empat tersangka kasus dugaan korupsi Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH) Tanjungpinang dari penyidik Subdit III Tipikor Ditreskrimsus Polda Kepri, Rabu (27/12/2017) dengan total kerugian negara senilai Rp12,3 miliar.