Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Politik Uang di Pilkada Era Covid 19 Diprediksi Bakal Marak

09-07-2020 | 13:53 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Meski tahapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak sempat tertunda akibat pandemi Covid 19, dari September menjadi 8 Desember 2020, tidak menutup besarnya potensi politik uang.

Demikian ungkap Wakil Ketua Federasi Konstuksi Umum dan Informal (FKUI) KSBSI (Konfederasi Serikat Buruh Sejahtera Indonesia) Bintan, M Dragon kepada BATAMTODAY.COM, Kamis (8/7/2020).

Pilkada Serentak 2020, Demokrat dan PKB Sepakat Koalisi di 30 Daerah

09-07-2020 | 09:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar mengatakan partainya akan menjalin koalisi dengan Partai Demokrat di 30 daerah pada Pilkada Serentak 2020.

Pria yang akrab disapa Cak Imin belum mau merinci daerah yang menjadi koalisi PKB dan Demokrat. Namun, ia memastikan koalisi telah disepakati bersama Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).

Presiden Jokowi Dipastikan Hadiri Sidang Tahunan MPR 14 Agustus Mendatang

09-07-2020 | 08:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua MPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) memastikan Presiden Joko Widodo akan hadir secara fisik dalam Sidang Tahunan MPR RI yang akan digelar pada Jumat, 14 Agustus 2020. Semula direncanakan penyampaian laporan kinerja lembaga negara akan disampaikan langsung oleh para pimpinan lembaga negara melalui Sidang Tahunan MPR RI.

PPP Ingatkan Agar Revisi UU Pemilu Jangan Sampai Buat Pijakan Partai Tertentu untuk Menang Mudah

08-07-2020 | 08:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua Komisi II DPR RI Arwani Thomafi mengingatkan, revisi Undang-Undang Pemilu jangan sampai dibuat hanya untuk pijakan memudahkan partai politik tertentu atau kontestan tertentu untuk menang dengan mudah.

Dia mencontohkan, yakni misalnya tradisi menaikkan parliamentary threshold (PT) dianggap menaikkan kelas atau demokrasi di Indonesia.

DPD RI Minta Jangan Semua Kewenangan Daerah Ditarik ke Pusat

07-07-2020 | 08:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komite II DPD RI mengadakan Rapat Dengar Pendapat Umum (RDPU) membahas RUU tentang Cipta Kerja terkait bidang Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Senin (6/7/2020).

Dalam RDPU tersebut, Komite II DPD RI menilai terdapat beberapa permasalahan terkait dengan draf RUU Cipta Kerja di Bidang PUPR, terutama hilangnya kewenangan daerah dalam mengelola perizinan di bidang PUPR dan sumber daya daerah.

KPU Siap Laksanakan Pilkada Serentak 9 Desember 2020

06-07-2020 | 12:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Arief Budiman memastikan siap menggelar Pemilihan Kepala Daerah Serentak 2020 yang jatuh pada Rabu, 9 Desember 2020. Demikian disampaikan Arief dalam konferensi video di Youtube BNPB, Senin (6/7/2020).

"Siap melaksanakan (pilkada serentak) 9 Desember 2020, Rabu," ujar Arief.

DPR Dinilai Kehilangan Orientasi dengan Pertahankan RUU HIP

03-07-2020 | 16:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - DPR dinilai telah kehilangan orientasinya dengan mempertahankan RUU Haluan Ideologi Pancasila (HIP) dalam Program Legislasai Nasional (Prolegnas) 2020.

Padahal RUU HIP telah menyebabkan pembelahan kohesi sosial masyarakat, dan memperlemah kekuatan kebersamaan dalam rangka penanganan krisis akibat dampak pandemi Covid-19.

Bertemu MPR, Purnawirawan TNI-Polri Minta RUU HIP Ditarik dan Diganti RUU PIP

03-07-2020 | 08:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua MPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) mengatakan Wakil Presiden RI ke-6 Jenderal TNI (Purn) Try Sutrisno, Legiun Veteran Republik Indonesia (LVRI) dan Persatuan Purnawirawan TNI Angkatan Darat (PPAD) meminta agar pro-kontra Rancangan Undang-Undang tentang Haluan Ideologi Pancasila (RUU HIP).