-->
Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Telkom Indonesia Gelar 'Gowes Berkah' di Batam, Satu Gowesan Kecil Tebar Sejuta Senyum

31-10-2025 | 15:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Suasana pagi di Kota Batam, Jumat (31/10/2025), terasa lebih hidup dari biasanya. Sejak pukul enam pagi, deru sepeda memenuhi jalanan kota saat ratusan pesepeda dari berbagai komunitas mengikuti kegiatan "Gowes Berkah: Satu Gowesan Kecil, Sejuta Senyum Terukir".

Hasil Negatif Liverpool, Kalah Tujuh Kali dalam 32 Hari

30-10-2025 | 16:09 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Liverpool kembali menelan hasil negatif setelah dihajar Crystal Palace pada babak 16 besar Carabao Cup yang membuat juara Premier League itu kalah tujuh kali dalam kurun 32 hari.

Cetak Atlet Muda Berprestasi, PGSI Bintan Kenalkan Olahraga Gulat ke Pelajar SMP

30-10-2025 | 14:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Persatuan Gulat Seluruh Indonesia (PGSI) Kabupaten Bintan menggelar sosialisasi olahraga gulat di SMP Negeri 11 Bintan, Kamis (30/10/2025). Sosialisasi ini sebagai upaya mencetak atlet muda berprestasi dan memperkuat pembinaan olahraga daerah.

Sinar Mas Land Gelar Deltamas Golf Tournament 2025 di Palm Springs Golf Karawang Jawa Barat

29-10-2025 | 16:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Cikarang - Golf bukan hanya sekadar olahraga, melainkan juga menjadi wadah untuk menjalin kebersamaan, dan memperluas jaringan relasi bisnis dan profesional. Dengan semangat untuk mempererat hubungan antara tenant Greenland International Industrial Center (GIIC), tenant komersial Kota Deltamas dan pecinta golf di kawasan Jabodetabek, Sinar Mas Land untuk kali kedua menggelar Deltamas Golf Tournament 2025 di Palm Springs Golf, Karawang, Sabtu, 25 Oktober 2025.

Ketua DPRD Kepri Buka Turnamen Domino Antarwartawan, Wujud Sinergi Pers dan Pemerintah

29-10-2025 | 11:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Ketua DPRD Provinsi Kepulauan Riau, Iman Sutiawan, secara resmi membuka Turnamen Domino Antarwartawan se-Kepri di Warung Sunda Ruang Riung, Ruko Mega Legenda, Batam Center, Selasa (28/10/2025). Kegiatan yang diikuti 64 jurnalis dari berbagai media ini berlangsung meriah dan sarat keakraban.

Pengamat Sebut Shin Tae Yong Kembali Latih Timnas Bukan Solusi

28-10-2025 | 20:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pengamat sepak bola Indonesia Akmal Marhali menyebut kembalinya Shin Tae-yong (STY) untuk melatih timnas Indonesia sepeninggal Patrick Kluivert bukan menjadi solusi.

Annual Game 2025 BIE Lobam Pertandingkan 6 Cabor dan Diikuti 146 Peserta

28-10-2025 | 19:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Kawasan Bintan Indusrial Estate (BIE) Lobam gelar Annual Game 2025, Selasa (28/10/2025).

Indonesia Pastikan Satu Gelar di Indonesia Master II 2025

25-10-2025 | 19:31 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Indonesia memastikan satu gelar dari nomor ganda putri turnamen Super 100 Indonesia Masters II 2025 setelah dua wakilnya, Syarina Meida/Rinjani Kwinnara Nastine dan Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti sama-sama melaju ke final.