Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Komnas Perempuan Nilai Keberadaan RUU KIA Bisa Wujudkan Generasi Emas Indonesia

26-06-2022 | 09:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komnas Perempuan menilai langkah Ketua DPR RI Puan Maharani memperjuangkan Rancangan Undang-Undang Kesejahteraan Ibu dan Anak (RUU KIA) agar segera disahkan dalam rangka menghadirkan generasi emas Indonesia.

Untuk itu, Ketua Komnas Perempuan Andy Yentriyani menyatakan dukungan terhadap upaya Puan Maharani dalam memperjuangkan pengesahan RUU KIA di DPR.

Jurnalis Perempuan Alami Tantangan Berat Selama Pandemi Covid-19

25-06-2022 | 18:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Forum Jurnalis Perempuan Indonesia menyampaikan para jurnalis perempuan mengalami tantangan yang cukup berat selama periode pandemi COVID-19.

Benchmark Pembangunan Crisis Center IKN, Wantannas RI Kunjungi TIOC Telkom

25-06-2022 | 16:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dewan Ketahanan Nasional Republik Indonesia (Wantannas) melakukan kunjungan resmi ke Command Center Telkom Integrated Operation Center (TIOC) yang berlokasi di lantai 2 Gedung Graha Merah Putih Telkom, Jakarta, Kamis (23/6/2022) lalu.

Jubir PRIMA Sebut Megawati Gagal Paham Soal Papua

24-06-2022 | 18:13 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Tak seharusnya seorang pejabat publik menyampaikan pemikiran rasis dan tak berkepribadian sebagai bangsa Indonesia. Pernyataan seorang tokoh bangsa yang juga pernah menjabat presiden, Megawati Soekarnoputri, tak bisa diterima.

UU KIA yang Atur Cuti Melahirkan 6 Bulan Segera Disahkan Jadi RUU Inisiatif DPR

24-06-2022 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani memastikan Rancangan Undang-undang Kesejahteraan Ibu dan Anak (RUU KIA) akan segera disahkan. RUU yang salah satu pembahasannya mengenai cuti melahirkan selama 6 bulan itu akan disahkan sebagai RUU inisiatif DPR dalam Rapat Paripurna hari Kamis, 30 Juni 2022.

Pemerintah dan DPR Lakukan Sinkronisasi Tiga RUU DOB Provinsi Pemekaran Papua

24-06-2022 | 14:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah bersama DPR RI yang tergabung dalam Tim Perumus dan Tim Sinkronisasi Panitia Kerja (Panja) Rancangan Undang-Undang (RUU) Pemekaran Papua melakukan sinkronisasi terhadap 3 RUU Daerah Otonomi Baru (DOB) Provinsi di Papua. Ketiga RUU itu adalah RUU Provinsi Papua Selatan, RUU Papua Tengah, dan RUU Papua Pegunungan.

MUI Minta Hakim yang Mengesahkan Nikah Beda Agama Diperiksa

24-06-2022 | 09:54 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Majelis Ulama Indonesia mengharapkan ada tindakan tegas terhadap hakim Pengadilan Negeri Surabaya yang mengesahkan pasangan suami istri beda agama.

Ketua Komisi Hukum dan HAM MUI Deding Ishak mengatakan, MUI akan melaporkan hakim tersebut ke Komisi Yudisional (KY) untuk diperiksa. Bahkan, MA diminta untuk turun tangan memeriksa hakim tersebut.

Warga Simalungun Geruduk Kantor PTPN Tolak Konversi Kebun Sawit

24-06-2022 | 08:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Medan - Warga dari Kabupaten Simalungun yang menamakan diri Aliansi Gerakan Simalungun Tolak Konversi berunjuk rasa ke Kantor PTPN IV, Jalan Letjend Suprapto, Medan.

Aksi ini mereka lakukan untuk menentang adanya rencana dari pihak PTPN IV mengkonversi kebun teh menjadi kebun kelapa sawit di Kecamatan Sidamanik, Kabupaten Simalungun.