Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Silang Pendapat Kenaikan Pertalite Perjelas Ada Menteri yang Merasa Paling Kuasa

06-04-2022 | 13:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Tidak adanya sinkronisasi pernyataan soal kenaikan harga BBM, semakin menunjukkan adanya pejabat negara yang merasa memiliki kewenangan paling besar.

Begitu kata Direktur Eksekutif Oversight of Indonesia's Democratic Policy, Satyo Purwanto menanggapi adanya perbedaan pernyataan antara Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan dengan Komisaris Utama (Komut) PT Pertamina, Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok soal rencana kenaikan BBM jenis Pertalite maupun LGP 3 kilogram.

PDIP Kecewa, Tito Seolah Restui Manuver Apdesi Dukung Jokowi 3 Periode

06-04-2022 | 13:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sikap Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian yang tidak memberi teguran kepada Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) terkait dukungan Jokowi 3 periode disesalkan politisi PDI Perjuangan Junimart Girsang.

Dalam rapat kerja Komisi II DPR RI bersama Menteri Dalam Negeri, Junimart mengaku kecewa dengan mantan Kapolri itu. Selain tidak menegur, Kemendagri juga seolah membiarkan lahirnya dua kubu Apdesi.

Jokowi Kesal Impor Tinggi, Begini Curhat Pengusaha Alkes

06-04-2022 | 13:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Realisasi alat kesehatan (alkes) buatan Indonesia masih sangat rendah. Asosiasi alat kesehatan (Gakeslab) membeberkan kendala yang dihadapi industri di dalam negeri.

Sebelumnya, dalam forum afirmasi bangga buatan Indonesia di Nusa Dua, Bali, 25 Maret 2022, Presiden Joko Widodo menyoroti rendahnya realisasi pengadaan barang dan jasa produk buatan Indonesia (termasuk alkes). Yaitu hanya Rp214 triliun per 25 Maret 2022 (14% dari total anggaran senilai Rp1.481 triliun).

APBN Terbakar Subsidi, Pak Jokowi Tunda Saja Dulu Proyeknya...

06-04-2022 | 12:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah memutar berbagai cara guna menjaga daya beli masyarakat dalam menghadapi tantangan di tengah lonjakan harga sejumlah barang kebutuhan pokok. Menunda pembangunan proyek infrastruktur yang terlalu ambisius dinilai langkah yang bijak dan tepat.

Menteri Keuangan Sri Mulyani, mengungkapkan akan memprioritaskan skema pemberian bantuan sosial (bansos) tunai atau BLT maupun Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) sebagai bantalan ekonomi untuk menjaga daya beli.

Jangkau Pasar Timur Tengah, Telin Buka Kantor Cabang ke-11 di Dubai

06-04-2022 | 12:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Mengusung semangat BUMN Go Global serta sebagai upaya memberikan layanan tidak hanya untuk segmen yang berada di Indonesia, namun juga di luar negeri, PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) melalui anak usahanya PT Telekomunikasi Indonesia International (Telin) mengumumkan pembukaan kantor representatif baru di Dubai, Uni Emirat Arab, Kamis (31/3/2022).

Pandemi Melandai, Mayoritas Daerah Jawa-Bali Masuk PPKM Level 1 dan 2

06-04-2022 | 10:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Laju vaksinasi di berbagai daerah Jawa-Bali mengalami peningkatan, termasuk pemberian suntikan dosis ketiga (booster). Ini terlihat dari Instruksi Menteri Dalam Negeri (Inmendagri) Nomor 20 Tahun 2022 yang mengatur khusus perpanjangan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di wilayah Jawa-Bali.

Pemerintah Bakal Beri Subsidi Gaji Rp 1 Juta, Ini Syaratnya

06-04-2022 | 09:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan pemerintah bakal memberi subsidi gaji sebesar Rp1 juta untuk para pekerja. Dengan catatan, pekerja penerima subsidi hanya mendapatkan gaji di bawah Rp 3,5 juta per bulan.

Forum Komunikasi Aktivis Masjid Yogyakarta Berbagi Bingkisan untuk Anak Yatim

06-04-2022 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Yogyakarta - Bahagiakan anak yatim saat Ramadan, DPW FKAM DIY (Dewan Pimpinan Wilayah Forum Komunikasi Aktivis Masjid Daerah Istimewa Yogyakarta) berbagi bingkisan untuk anak yatim.