Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Buntut Kesaksian Irwan Hermawan, Kejagung Harus Segera Panggil Dito Ariotedjo

02-10-2023 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kejaksaan Agung (Kejagung) diminta segera memanggil Menpora Dito Ariotedjo diminta keterangannya terkait kasus Korupsi BTS 4G Bakti Kominfo.

Bacakan Ikrar Kesaktian Pancasila, Puan Tegaskan Pancasila Bintang Penuntun Pemersatu Rakyat Indonesia

01-10-2023 | 18:35 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani kembali didaulat membacakan Ikrar Kesaktian Pancasila dalam peringatan Hari Kesaktian Pancasila yang jatuh setiap tanggal 1 Oktober.

Ia pun menegaskan, Pancasila merupakan bintang penuntun yang menjadi pemersatu seluruh rakyat Indonesia.

Ketua MPR RI Ajak Terus Kukuhkan Ideologi Pancasila

01-10-2023 | 18:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua MPR RI Bambang Soesatyo membacakan naskah Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 (UUD NRI Tahun 1945) dalam Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila di Monumen Pancasila Sakti, Lubang Buaya, Jakarta.

Dipimpin Presiden Joko Widodo sebagai Inspektur Upacara. Sementara Ketua DPR RI Puan Maharani sebagai pembaca teks Pancasila.

Menaker Sebut Pekerja Migran Indonesia Sebagai Duta Bangsa

01-10-2023 | 16:33 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah menilai bahwa pekerja migran Indonesia sebagai duta Bangsa Indonesia di negara-negara penempatan.

Menaker Ida dalam keterangannya di Jakarta, Minggu, (1/10/2023), mengatakan salah satu hal yang dapat dilakukan para pekerja migran Indonesia selaku duta bangsa, yakni menunjukkan kemampuan dan etos kerja terbaik selama bekerja di negara penempatan.

Jokowi Pimpin Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober

01-10-2023 | 13:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Presiden Indonesia Joko Widodo (Jokowi) memimpin upacara untuk memperingati Hari Kesaktian Pancasila di Monumen Pancasila Sakti, Minggu (1/10/2023).

Jokowi dan istrinya, Iriana, tiba di Monumen Sakti pada 07.54 WIB. Presiden RI itu menjadi inspektur upacara di peringatan Hari Kesaktian Pancasila hari ini.

Tingkatkan Kinerja dan Pelayanan BUMD, Kemendagri Gelar Rakor dan BUMD Awards

01-10-2023 | 10:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Guna meningkatkan kinerja dan tata kelola yang kompetitif antar-Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), Direktorat Jenderal (Ditjen) Bina Keuangan Daerah (Keuda) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menggelar BUMD Awards 2023 dan Rapat Koordinasi Seluruh Indonesia.

Acara bertajuk "Peran BUMD dalam Peningkatan Pelayanan Publik, Penanganan Inflasi dan Pertumbuhan Ekonomi” ini berlangsung di Hotel Grand Sahid Jakarta pada Jumat (29/9/2023) lalu.

Wartawan yang Meliput di Bank Indonesia Harus Terus Tingkatkan Kualitas Diri

01-10-2023 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pakar Komunikasi dan Motivator Nasional Dr Aqua Dwipayana mengatakan para wartawan yang meliput aktivitas di Bank Indonesia harus terus-menerus meningkatkan kualitas dirinya. Sehingga berita-berita yang disajikan ke masyarakat, aktual dan sesuai dengan kebutuhan publik.

"Untuk itu agar para wartawan terus belajar baik dengan rajin membaca buku-buku perbankan dan ekonomi lainnya maupun langsung menyerap ilmu dan pengalaman dari para bankir yang telah berpengalaman di bidangnya" ujar Dr Aqua Dwipayana.

Pengguna TikTok Shop Bakal Uji Materi Permendag 31 Tahun 2023 ke Mahkamah Agung

30-09-2023 | 14:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) nomor 31 tahun 2023, yang merupakan revisi dari Permendag 50 tahun 2020, diprotes para penguna TikTok Shop bersama para seller dan affiliator.

Permendag 31/2023 itu dituding sebagai kebijakan yang tidak adil dan mematikan usaha rakyat kecil yang selama ini banyak membantu perekonomian keluarga rakyat. Di mana, Permendag itu mengatur social commerce hanya diperbolehkan memfasilitasi promosi barang atau jasa dan dilarang menyediakan transaksi pembayaran.