Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Galeri Dekranasda Bintan Dikunjungi Puluhan Murid TK Ceria Bintan

03-11-2017 | 19:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Puluhan anak-anak dari Sekolah Taman Kanak-kanak (TK) Ceria Bintan mengunjungi Galeri Dekranasda, Kabupaten Bintan, di Gedung LAM Kecamatan Bintan Timur, Kota Kijang, Kamis (2/11/2017) kemarin.

Rumah Tahfidz Jadi Benteng Generasi Muda Bintan

03-11-2017 | 19:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Keinginan Pemkab Bintan untuk mendirikan Rumah Tahfidz di setiap Kecamatan secara perlahan mulai direalisasikan. Bupati Bintan, Apri Sujadi, meresmikan Rumah Tahfidz di Kecamatan Bintan Timur, Jum'at (3/11/3017) yang menjadi Rumah Tahfidz kedua di Kabupaten Bintan setelah sebelumnya Bintan memiliki Rumah Tahfidz di Kecamatan Bintan Utara.

Nurdin Sebut Tidak Ada Alasan Anak Pulau Tidak Sekolah

03-11-2017 | 19:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Resmikan penggunaan Unit Sekolah Baru (USB) SMA Negeri 22 di Kelurahan Pencong, Kecamatan Belakang Padang, Kota Batam, Gubernur Provinsi Kepri Nurdin Basirun menegaskan, pendidikan menjadi hal mutlak dan terpenting bagi generasi penerus bangsa di Provinsi Kepri.

Apri Imbau Orangtua Perketat Pengawasan Anak Usai Jam Sekolah

01-11-2017 | 16:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Bupati Bintan Apri Sujadi menghimbau kepada seluruh orangtua agar mengawasi anaknya usai jam sekolah. Hal ini disampaikan menyusul diamankannya beberapa pelajar saat razia di Kecamatan Bintan Utara beberapa waktu lalu.

Gunakan Bahasa Inggris, Iptu M Chanifa Pimpin Upacara Sumpah Pemuda di Sekolah Global Indo Asia Batam

31-10-2017 | 18:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Upacara Sumpah Pemuda yang digelar di Sekolah Global Indo Asia, Kelurahan Teluk Tering, Kecamatan Batam Kota, Kota Batam, dipimpin Kanit Binmas Polresta Barelang, Iptu M Chanifa. Menariknya, selain menggunakan bahasa Inggris, upacara itu juga digelar di dalam gedung atau aula, Senin (30/10/2017). Upacara itu, juga dihadiri para gura dan staf Sekolah Global.

Tiga Kampus UIN Siap Buka Prodi Kedokteran

31-10-2017 | 17:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Tiga kampus Islam siap membuka program studi kedokteran. Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Ampel Surabaya, UIN Raden Fatah Palembang, dan UIN Syarif Kasim Riau melaporkan hal ini kepada Wakil Presiden Jusuf Kalla.

Bupati Bintan Serahkan Seragam Sekolah Gratis di SDN 002 Kawal

30-10-2017 | 14:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Bupati Bintan Apri Sujadi menyerahkan Bantuan Seragam Sekolah Gratis di SD Negeri 002 Kawal Kecamatan Gunung Kijang, Senin (30/10/2017) pagi.

Mahasiswa S2 Ini Gagas 'Guru Keliling' Berbasis Aplikasi di Malang

28-10-2017 | 19:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Malang - Teknologi yang terus berkembang menjangkau seluruh sendi kehidupan. Di Malang, muncul aplikasi untuk guru keliling.