Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Wanita Pengedar Sabu 5,6 Gram Ini Terancam 7 Tahun Penjara

16-02-2017 | 20:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Rosita Agnesia, pengedar sabu seberat 5,6 gram dituntut 7 tahun penjara dan denda Rp1 miliar subsider 5 bulan kurungan oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU), Gustian Juanda Putra SH, di Pengadilan Negeri Tanjungpinang.

Wah, Sabhara Polres Tanjungpinang Patroli Pakai Sepeda

16-02-2017 | 19:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Setelah menyatakan kesiapannya melakukan pengawalan jenazah saat dibawa ke pemakaman secara gratis, Sabhara Polres Tanjungpinang kini hadir di tengah-tengah masyarakat ‎untuk menjaga keamanan dan ketertiban dengan berpatroli menggunakan sepeda. 

Tiga Warnet di Bintan Timur Jadi Sasaran Operasi Bina Kusuma Polres Bintan

16-02-2017 | 19:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Tiga Warung Internet (Warnet) yang ada di wilayah hukum Mapolsek Bintan Timur (Bintim) menjadi sasaran operasi Bina Kusuma, pada Kamis (16/2/2017) siang. Operasi tersebut merupakan gabungan personel Mapolres Bintan, personel Mapolsek Bintim serta dua anggota Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Bintan.

Remaja 18 Tahun Ini Tusuk Leher Ibu Kandung Hingga Tewas

16-02-2017 | 19:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Mie - Seorang remaja berusia 18 tahun ditangkap aparat kepolisian di Yokkaichi, Prefektur Mie, Jepang, Rabu (15/2/2017).

KBRI akan Dampingi WNI yang Diduga Terlibat Pembunuhan Kim Jong Nam

16-02-2017 | 18:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Direktur Perlindungan WNI dan Badan Hukum Indonesia Kementerian Luar Negeri, Lalu Muhammad Iqbal mengatakan, pihaknya telah berkoordinasi dengan otoritas keamanan Malaysia terkait adanya warga negara Indonesia yang ditangkap.

Tengku Muchtarudin Cs Kembalikan Uang Korupsi Rp595 Juta

16-02-2017 | 18:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - ‎Kendati belum pernah dipanggil dan diperiksa sebagai tersangka, tiga tersangka korupsi dana apresiasi pemberian mobil dan 25 motor atas penempatan dana APBD di Bank Syariah Mandiri (BSM) Kabupaten Anambas, mengembalikan Rp595 juta ke Kejaksaan Tinggi Kepri. 

Kapolda Kepri Ajak Mahasiswa Berpikir Intelek Menanggapi Berita Hoax

16-02-2017 | 18:27 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kapolda Kepri Irjen Pol Sam Budigusdian mengajak mahasiwa berwawasan luas, sehingga memiliki pamahaman, pemikiran dalam menyikapi persoalan sosial, hukum dan politik secara intelektual.

Kejati Kepri Tetapkan Kepala DKP Natuna dan Kasi LPP-RRI Tersangka Korupsi

16-02-2017 | 18:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kepulauan Riau menetapkan dua tersangka dalam kasus dugaan korupsi Dana Hibah kepada KONI Kabupaten Natuna tahun 2011, yang merugikan keuangan negara Rp1,1 miliar.