Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

NU Bukan untuk Kekuasaan, Cicit Pendiri NU: Beradablah dalam Berorganisasi

2024-12-19 09:04:01

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Belakangan, hasrat dan ambisi segelintir orang untuk menyalurkan aspirasinya dalam berorganisasi di lingkungan Nahdlatul Ulama (NU), memicu keprihatinan para ulama. Keprihatinan akan ketidaklaziman tersebut juga disuarakan secara terbuka oleh cicit pendiri NU, yakni K.H. Fahmi Amrullah Hadzik.

Partner Dansa

2024-12-19 08:44:01

Oleh Dahlan Iskan

ARSITEK tidak seperti dokter: tidak punya spesialisasi dan sub spesialisasi. Kalau toh ada ARSITEK yang mengkhususkan ke satu sub keahlian, itu atas inisiatifnya sendiri.

Ketua TP PKK Bintan Resmikan Wahana Bermain Anak di Taman Kijang City Walk

2024-12-19 08:24:01

BATAMTODAY.COM, Bintan - Ketua TP PKK Bintan Hafizha Rahmadhani meresmikan Sarana dan Prasarana Taman Kijang City Walk, Kecamatan Bintan Timur, Rabu (18/12/2024). Dalam kesempatan tersebut, dia menyempatkan diri mengajak anak-anak untuk mencoba wahana bermain yang baru saja diresmikan.

Romo Paschal Ungkap Aktor Utama TPPO di Batam Tak Kunjung Tertangkap

2024-12-19 08:04:01

BATAMTODAY.COM, Batam - Dalam memperingati Hari Migran Internasional pada 18 Desember 2024, Jaringan Safe Migrant Peduli Perempuan dan Anak Kota Batam sekaligus menggelar penutupan Kampanye 24 Hari Penuh Kasih Sayang yang diwarnai berbagai kegiatan.