Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Dandim Lamongan Wujudkan Keselarasan Melalui Kegiatan Jumat Sehati

2023-12-01 19:48:02

BATAMTODAY.COM, Lamongan - Dandim 0812/Lamongan Letkol Arm Ketut Wira Purbawan berupaya untuk memelihara keselarasan yang selama ini sudah tercipta dengan baik di Kabupaten Lamongan.

Dialog Capres Anies Baswedan dengan PWI, Pers Harus Hindari Berita Provokatif

2023-12-01 19:32:01

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Calon Presiden (Capres) nomor urut 1, Anies Baswedan mengimbau pers harus menghindari berita-berita provokatif karena dapat memperkuat polarisasi di masyarakat, apalagi saat masa kampanye jelang Pemilu 2024.

Dinkes Kepri Mulai Pelaksanaan Imunisasi Hepatitis B Untuk Tenaga Kesehatan

2023-12-01 19:17:01

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dalam rangka meningkatkan perlindungan kesehatan bagi tenaga medis yang berisiko terpapar virus hepatitis B, Dinas Kesehatan Provinsi Kepulauan Riau melaksanakan imunisasi hepatitis B bagi 200 orang tenaga medis di RSUD Raja Ahmad Tabib Provinsi Kepulauan Riau. Kegiatan ini diresmikan oleh Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kepulauan Riau M. Bisri pada hari Senin, 27 November 2023.

Polda Kepri Gelar Syukuran Perayaan HUT Polairud ke-73

2023-12-01 18:56:21

BATAMTODAY.COM, Batam - Kapolda Kepri Irjen. Pol Tabana Bangun, hadiri acara syukuran HUT Polairud ke-73 tahun 2023 dengan tema "Polairud Presisi Siap Mengamankan Pemilu Damai Menuju Indonesia Maju" yang dilaksanakan di Gedung Lancang Kuning Polda Kepri, Jumat (1/12/2023).