Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

KPAI Bakal Surati Instansi Terkait soal 'Penghilangan' Bocah Korban Cabul di Bintan

2024-03-20 13:24:37

BATAMTODAY.COM, Bintan - Kasus pencabulan yang melibatkan seorang bocah berusia 4 tahun dan lansia di Kabupaten Bintan, menjadi sorotan banyak pihak. Tak terkecuali Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) Pusat.

Pasalnya, korban bersama keluarganya kabur setelah sempat mendatangi kantor polisi dan rumah sakit untuk dilakukan visum. Peristiwa ini menimbulkan banyak spekulasi, ada yang menduga korban ditekan keluarga terduga pelaku dengan dalih berdamai secara kekeluargaan.

Periode Januari 2024, Perkembangan Kinerja IJK Kepri Stabil dan Tumbuh Positif

2024-03-20 13:04:01

BATAMTODAY.COM, Batam - Di tengah kinerja perekonomian nasional yang relatif stabil, kondisi Industri Jasa Keuangan (IJK) di Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) sampai Januari 2024 tetap stabil dengan mencatatkan pertumbuhan positif likuiditas yang memadai dan profil risiko yang terjaga.

Aliran Dana Pembobolan Tabungan Nasabah BRI Sebanyak Rp 12,6 Miliar Masih Misteri

2024-03-20 12:44:01

BATAMTODAY.COM, Batam - Kasus pembobolan uang nasabah BRI sebesar Rp 12,6 miliar, yang menyeret tiga terdakwa ke persidangan, menguak fakta-fakta baru.

Persdidangan yang digelar di Pengadilan Negeri (PN) Batam pada Senin (18/3/2024), jaksa penuntut umum, menghadirkan saksi Auditor Investigasi BRI Pusat, Andri Juniarsah. Sementara terdakwa Furqon, Harry Septiawan dan Khairul Fadhli, menghadiri persidangan didampingi penasehat hukumnya, Vierki Siahaan dan Lisman dari LBH Suara Keadilan.

BULD DPD RI Cermati Persoalan Fiskal Daerah Pasca Pemberlakuan UU HKPD

2024-03-20 12:24:46

BATAMTODAY.COM, Jakarta- Badan Urusan Legislasi Daerah (BULD) DPD RI memandang bahwa pasca pemberlakuan Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2022 tentang Hubungan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah (UU HKPD), persoalan mengenai implikasi kebijakan pajak daerah dan retribusi daerah bagi perekonomian daerah harus mendapatkan perhatian serius.