Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Antisipasi Pekerja Migran, Mustofa Minta Perusahaan di Batam Prioritaskan Pencaker Lokal

2024-04-18 13:44:22

BATAMTODAY.COM, Batam - Anggota Komisi IV DPRD Batam, M Mustofa, meminta perusahaan untuk memprioritaskan pencari kerja lokal, jika ada rekrutmen tenaga kerja baru.

Hal ini disampaikan Mustofa, sebagai antisipasi para pekerja migran pascalibur lebaran Idulfitri 1445 H, yang dimungkinkan adanya banyak pencari kerja baru yang datang ke Kota Batam.

Order Sabu 3,64 Gram dari Makassar, Kombes Agus Fajar Sutrisno Dituntut 2 Tahun 6 Bulan Penjara

2024-04-18 13:24:17

BATAMTODAY.COM, Batam - Mantan Kabid TIK Polda Kepri, Kombes Pol Agus Fajar Sutrisno, yang terjerat kasus narkoba, akhirnya dituntut pidana penjara 2 tahun 6 bulan dan rehabilitasi selama 2 bulan.

Tuntutan pidana itu dibacakan jaksa penuntut umum Arif Darmawan Wiratama dan Haryo Nugroho, dalam persidangan yang dihadiri terdakwa secara virtual di Pengadilan Negeri (PN) Batam, Rabu (17/4/2024).

Kemenag Buka Pelatihan Deteksi Dini Konflik Sosial Keagamaan Mulai 17 - 21 April 2024

2024-04-18 13:04:01

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pusdiklat Tenaga Teknis Pendidikan dan Keagamaan Kemenag membuka Pelatihan Deteksi Dini Konflik Sosial Keagamaan.

Pendaftaran peserta dibuka mulai 17 - 21 April 2024, secara online dengan klik: Pelatihan Deteksi Dini Konflik Sosial Keagamaan.

Jadi Tuan Rumah MTQH X Tingkat Provinsi Kepri, Jefridin: Batam Harus Kembali Raih Juara Umum

2024-04-18 12:44:01

BATAMTODAY.COM, Batam - Sebagai tuan rumah pelaksanaan Musabaqoh Tilawatil Al Qur'an dan Hadist (MTQH) X Tingkat Provinsi Kepri Tahun 2024, Pemerintah Kota (Pemko) Batam mulai melakukan persiapan.

Secara teknis Sekretaris Daerah Kota Batam, Jefridin Hamid, memimpin Rapat Koordinasi Pelaksana MTQH X Tingkat Provinsi Kepri Tahun 2024 di Ruang Rapat Hang Nadim lantai IV Kantor Wali Kota Batam, Rabu (17/04/2024).