Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Jaga Profesionalisme Anggota, Polda Kepri Perketat Pengawasan Senjata Api Dinas

2024-12-25 17:45:17

BATAMTODAY.COM, Batam - Dalam upaya meningkatkan profesionalisme dan menjaga keamanan dalam tugas kepolisian, Polda Kepulauan Riau (Kepri) menggelar pemeriksaan senjata api (Senpi) dinas bagi personel operasional.

Kegiatan ini berlangsung di Lapangan Bhayangkara Mapolda Kepri, Senin (23/12/2024), dipimpin langsung oleh Wakapolda Kepri, Brigjen Pol Asep Safrudin, didampingi Irwasda Polda Kepri, Kombes Pol Sri Satyatama; Kabidpropam Kombes Pol Ferry Irawan, dan sejumlah pejabat utama lainnya.

Terkait Tindak Pidana Korupsi Hasto Kristiyanto dan Harun Masiku, KPK Cekal Yasonna Laoly ke Luar Negeri

2024-12-25 17:24:40

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komisi Pemberantasam Korupsi (KPK) mencegah mantan Menteri Hukum dan HAM (Mekumham) Yasonna Hamonangan Laoly (YHL) ke luar negeri. Yasonna dicekal karena terkait penyidikan tindak pidana korupsi Hasto Kristiyanto dan Harun Masiku.

Alami Kerusakan Mesin, 400 Penumpang KMP Citra Nusantara dari Kuala Tungkal Tujuan Batam Diangkut KN Sarotama

2024-12-25 17:04:36

BATAMTODAY.COM, Bintan -- Sebanyak 400 penumpang asal pelabuhan Kuala Tungkal, Jambi tujuan Batam, yang tidak terangkut oleh KMP Citra Nusantara. Segera akan diangkut oleh KN Sarotama milik Kesatuan Penjaga Laut dan Pantai (KPLP).

Kapal Roro KMP Mulia Nusantara Terbakar di Telaga Punggur, 122 Penumpang Berhasil Dievakuasi

2024-12-25 16:32:33

BATAMTODAY.COM, Batam - Sebanyak 122 penumpang berhasil dievakuasi akibat terbakarnya Kapal Roro KMP Mulia Nusantara di Perairan Telaga Punggur, Batam, Provinsi Kepulauan Riau (Kepri), pada Rabu (25/12/2024) siang.