Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Mahfud MD Tegaskan Polri Takkan Biarkan Kasus Al-Zaytun Mengambang

2023-06-29 12:08:02

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD menyatakan akan menyelesaikan persoalan hukum terkait Pondok Pesantren Al-Zaytun secepat mungkin.

Menurut dia, persoalan hukum pidana tersebut akan ditangani Polri dan tidak boleh dibiarkan mengambang begitu saja.

UU Ciptaker Melarang Pengusaha Lakukan PHK Sepihak

2023-06-29 11:52:01

Oleh Tyas Permata Wiyana

MASIH banyak kesalahpahaman mengenai UU Cipta Kerja yang diterima oleh masyarakat hingga saat ini, salah satunya mengenai Pemutusan Hubungan Kerja (PHK). Padahal, yang terjadi sebenarnya, aturan PHK sepihak justru dilarang dalam UU Cipta Kerja, sebaliknya UU Cipta Kerja atau Omnibus Law ini berpihak kepada para pekerja, sehingga perusahaan tidak bisa semena-mena memutus hubungan kerja kepada karyawannya dengan didukung oleh hukum yang berlaku di negara kita, Indonesia.

Polri Distribusikan 9.300 Hewan Kurban ke Seluruh Indonesia

2023-06-29 11:36:01

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) mengadakan program 'Kurban Polri Presisi' dalam rangka memperingati Hari Raya Iduladha 1444 H, sekaligus Hari Bhayangkara ke-77.

Dalam program ini, Polri menyerahkan dan mendistribusikan ribuan hewan kurban baik sapi dan kambing ke seluruh Indonesia.

72 Personel Polres Karimun Diterjunkan Amankan Salat Iduladha 1444 H di Beberapa Masjid

2023-06-29 11:20:01

BATAMTODAY.COM, Karimun - Polres Karimun menerjunkan sebanyak 72 personel untuk pengamanan Salat Iduladha 1444 H di beberapa masjid se-Kabupaten Karimun, Kamis (29/6/2023).

Kabag Ops Polres Karimun, Kompol Shallahuddin, menyampaikan kegiatan pengamanan ini dilaksanakan untuk mengantisipasi berbagai kemungkinan sehingga berjalan dengan aman dan nyaman.