Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Sambut Hari Dharma Karya Dhika ke-78, Lapas Narkotika Tanjungpinang Bersihkan TMP Pusara Bakti

2023-08-05 12:32:14

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pegawai dan staf Lapas Narkotika Kelas IIA Tanjungpinang menggelar bakti sosial dengan membersihkan Taman Makam Pahlawan (TMP) Pusara Bakti, Kamis (3/8/2023).

Bakti sosial ini dalam menyambut Hari Dharma Karya Dhika ke-78 tahun 2023 sekaligus HUT RI ke-78.

Kinerja Perbankan Kepri Tumbuh Positif, Aset dan Kredit Bank Konvensional serta BPR Meningkat

2023-08-05 12:08:28

BATAMTODAY.COM, Batam - Pada Juni 2023, kinerja Perbankan di Kepulauan Riau menunjukan pertumbuhan yang positif secara Year on Year (YoY) yang terlihat dari total aset yang meningkat sebesar 20,16 persen dan kredit meningkat sebesar 13,88 persen.

"Dana Pihak Ketiga (DPK) meningkat sebesar 14,11 persen secara Year to Date (YtD), total aset meningkat sebesar 4,87 persen, kredit meningkat sebesar 3,46 persen dan DPK meningkat sebesar 2,74 persen," ungkap Kepala OJK Provinsi Kepri, Rony Ukurta Barus, saat acara gethring bersama media di Hotel Haris Barelang, Sabtu (5/8/2023).

Hari Ini, Imigrasi Batam Buka Layanan Pembuatan 'Paspor Merdeka'

2023-08-05 11:48:08

BATAMTODAY.COM, Batam - Kantor Imigrasi di seluruh Indonesia, membuka layanan pembuatan 'Paspor Merdeka' di akhir pekan awal bulan Agustus 2023.

Layanan spesial ini untuk menyambut HUT RI ke-78. Di mana, Kementerian Hukum dan Ham menggelar program Gebyar Paspor Merdeka.

Pemuda Pancasila Kota Tanjungpinang Gelar Muscab VI Tahun 2023

2023-08-05 11:32:17

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemuda Pancasila Kota Tanjungpinang menggelar Musyawarah Cabang (Muscab) VI di Hotel Comforta, Sabtu (05/08/2023) pagi.

Muscab VI Pemuda Pancasila Kota Tanjungpinang ini dilaksanakan untuk menentukan kepengurusan baru dalam menggantikan kepengurusan yang telah berakhir.