Kepri Raih Peringkat ke-2 Ujian Nasional Tingkat SMK Terbaik Nasional

11-05-2019 | 13:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) meraih rangking kedua nasional nilai rata-rata tertinggi Ujian Nasional (UN) tingkat SMK se-Indonesia.

Pertengahan Ramadhan, Disperindag Kepri Bakal Gelar Pasar Murah di Empat Kabupaten Kota

11-05-2019 | 12:53 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Provinsi Kepulauan Riau akan menggelar pasar murah Ramadhan. Pasar murah ini akan dilaksanakan pada minggu kedua Ramadhan pada tujuh titik yang tersebar di empat kabupaten/kota, Bintan, Karimun, Tanjungpinang dan Batam.

Awali Safari Ramadhan, Syahrul-Rahma kunjungi Masjid Amalus Sholihin

11-05-2019 | 11:45 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Mengawali agenda Safari Ramadhan, Walikota dan Wakil Walikota Tanjungpinang beserta rombongan mengunjungi Masjid Amalus Sholihin di Jalan Merpati Putih Kelurahan Pinang Kencana, Jum'at (10/5/2019).

Hasil Investigasi di Kepri, Petugas KPPS yang Meninggal karena Gagal Jantung dan Kecelakaan

11-05-2019 | 10:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengaku telah menerima laporan hasil investigasi penyebab meninggalnya petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) pemilihan umum 2019 di empat provinsi. Laporan menyebutkan petugas meninggal akibat strok hingga gagal jantung.

Ini 20 Nama Caleg yang Lolos ke DPRD Provinsi Kepri Periode 2019-2024

10-05-2019 | 18:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kepulauan Riau telah menyelesaikan rekapitulasi perolehan suara Pemilu 2019 untuk empat daerah pemilihan (dapil) se-Kepri. Keempat dapil itu yakni, dapil 1 wilayah Kota Tanjungpinang, dapil 2 Bintan-Lingga, dapil 3 Karimun, dan dapil 7 Natuna-Anambas.